Dandim 1410 Bantaeng Hadiri Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Jumat, 16 Juni 2023 - 12:21 WIB

40171 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG Teropongbarat.Co,  –  Dandim 1410/Bantaeng Letkol Arm Gatot Awan Febrianto, S.Sos, menghadiri peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2023 yang bertempat di Jalan Lingkar Pantai Lamalaka, Kelurahan Lembang, Kecamatan Bantaeng, Kabupaten Bantaeng, Jumat (16/06/2023).

Pada acara Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2023 yang diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Bantaeng itu mengusung tema “Solusi Untuk Polusi Plastik”.

Dalam sambutanya Sekda Kabupaten Bantaeng Abdul Wahab, S.E, M.Si, menyampaikan Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia yang diselenggarakan setiap tanggal 5 Juni dimulai ketika Majelis Umum PBB tahun 1972 menetapkan 5 Juni sebagai Hari Lingkungan Hidup Sedunia.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dandim 1410/Btg Letkol Arm Gatot Awan Febrianto ikut berpartisipasi dalam bersih-bersih sampah di bibir pantai.

Konferensi pada saat Stockholm, Polusi plastik adalah ancaman nyata yang mempengaruhi komunitas di seluruh dunia, UNEP memperkirakan pada Tahun 2040, 29 juta ton plastik akan memasuki ekosistem perairan, Saya mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk bekerja sama mencari dan melawan solusi dari pencemaran plastik ini, Untuk memerangi polusi plastik, mengingat meningkatnya kekhawatiran tentang masalah plastik, yang berperan dalam tiga jenis krisis di planet kita yaitu, perubahan, iklim, hilangnya keanekaragaman hayati, dan polusi.

Baca Juga :  Hadiri Peresmian Musholla Syekh Muhammad Amir, Pj. Bupati Bantaeng Apresiasi Kodim 1410/Bantaeng

Sampah plastik yang berakhir di lautan sebagian besar dihasilkan dari sumber polusi darat yang membutuhkan penanganan dengan kerangka hukum dan kelembagaan, Pengurangan limbah yang dihasilkan oleh produsen, produsen menghasilkan limbah kemasan dalam menjalankan kegiatan usahanya, yang berdampak pada kelestarian lingkungan.

Perayaan Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2023 di Kabupaten Bantaeng yang dirangkaikan dengan Penanaman Pohon Demokrasi kerja sama Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bantaeng dengan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bantaeng sebagai tanda dimulainya pelaksanaan Pemilihan Umum Serentak Tahun 2024 di Kabupaten Bantaeng, Mari kita lakukan pembersihan plastik di pantai-pantai, kawasan konservasi, bantaran sungai, tempat-tempat umum dan banyak lagi, sehingga dapat memperkuat budaya kehidupan yang berkelanjutan, serta Marilah keseimbangan kita terus menjaga antara manusia dan alam.

Baca Juga :  Polres Bima Kota Intensifkan Pengamanan di Kantor KPU dan Bawaslu Jelang Pilkada 2024

kegiatan ini diharapkan dapat memberikan masukan dan sentuhan kepada semua kita terutama ibu-ibu karena plastik ini bisa hancur dalam proses waktu yang lama ini sangat penting bagi kita semua terutama di daerah pesisir,” Kata Dandim 1410 Bantaeng.

Dandim menambahkan bahwa kegiatan ini juga untuk anak cucu kita besok yang akan datang sehingga mereka menikmati ya lingkungan yang sehat lingkungan yang bersih dan Insyaallah dia akan menghasilkan sesuatu yang bermanfaat dalam hidup

Turut hadir dalam peringatan hari lingkungan hidup sedunia, Abdul Wahab, S.E., M.Si. (Sekda Bantaeng), Letkol Arm Gatot Awan Febrianto, S.Sos (Dandim 1410/Btg), AKBP Andi Kumara, SH., SIK., M. Si (Kapolres Bantaeng), Hamzar S.Pdi (Ketua KPU Kab. Bantaeng), Para Staf Ahli Bupati, Pimpinan BUMN dan BUMD, Camat, Lurah/Kepala Desa se Kab. Bantaeng ,

Para Kepala Sekolah, Komunitas Masyarakat serta tamu undangan dengan jumlah keseluruhan ± 150 orang. (Opick)

Berita Terkait

Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar
BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024
Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural
1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!
Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya
Gubernur Al Haris: OJK Mitra Penting dalam Penguatan Ekonomi Jambi
Dugaan Penyalahgunaan Kartu PKH di Desa Robatal Oleh Oknum Tertentu, Menjadi Polemik di Masyarakat 
Pangdam I/BB Menerima Kunjungan Ketua PASI Sumut

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 22:12 WIB

Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar

Senin, 16 Desember 2024 - 01:54 WIB

Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural

Minggu, 15 Desember 2024 - 15:23 WIB

1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!

Minggu, 15 Desember 2024 - 13:54 WIB

Hari Juang TNI AD, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Bazar dan Pameran UMKM dan Bakti Kesehatan

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:14 WIB

Pangdam XIV/Hsn Memimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2024 di Makodam

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:01 WIB

Dandim 1410 Bantaeng Jadi Inspektur Upacara Hari Juang TNI AD

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:31 WIB

Gratis, Perbakin Bantaeng Gelar Lomba Menembak Persiapan Pra Porda dan Porda 2025

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:12 WIB

Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya

Berita Terbaru

BIREUEN

Diikuti puluhan Stand, Pameran Fikom Fest Umuslim Meriah

Selasa, 17 Des 2024 - 01:59 WIB