PSPL FC Optimis menang melawan Grand Kartika FC

Benison Daeli

- Redaksi

Rabu, 19 Juli 2023 - 14:13 WIB

40451 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat.co, Nias Barat – PSPL FC telah merilis beberapa nama pemain yang siap diturunkan untuk melawan Grand Kartika FC, pada fase penyisihan Grup di lanjutan Piala Bupati Nias Barat Cup 2023, di Lapangan bola kaki Tetesua, Kecamatan Sirombu (19/07/2023)

Menurut keterangan Erwin, merupakan salah satu Gelandang PSPL FC mengatakan bahwa terdapat beberapa bocoran nama pemain PSPL yang siap diturunkan melawan Grand Kartika FC. Menurut Erwin bahwa PSPL FC hanya membutuhkan hasil seri (draw) untuk lolos di penyisihan Grup A dan memperoleh tiket lolos 16 Besar pada ajang Bupati Nias Barat Cup 2023. Lanjut Erwin, “saya dan kami semua skuad PSPL tetap optimis menang atas laga kali ini” bahkan bisa dipastikan laga kali ini seru, mengingat kedua Club merupakan laga penentuan lolos di fase berikut. Ujar Erwin sang Gelandang PSPL FC.

Baca Juga :  Pemkab Nias Barat menggelar Pembekalan kepada Wartawan

Berikut bocoran daftar nama Pemain PSPL FC yang kemungkinan besar diturunkan oleh Manager PSPL.

PSPL FC (4 – 5 – 1) Fora, Sofi, Natan,Tosa,Tisõ, Yafet, Ginu, Alex, sion dan Selama.
Manager : Aktivianus Daeli.

Cadangan :
Soni, Riki, Sime, keri, erwin, ofisi dan Gerakan.

Berita Terkait

PERAYAAN NATAL UPTD SMP NEGERI 1 LAHOMI TAHUN 2024
Eliyunus Waruwu, “Anda adalah generasi yang hidup di tengah gelombang besar digitalisasi”
Pasangan “EZOKHI” Meraih Suara Terbanyak pada Pilkada Nias Barat
Polres Bima Kota Intensifkan Pengamanan di Kantor KPU dan Bawaslu Jelang Pilkada 2024
Mendait Epe Pada: Program Inovatif Bag SDM Guna Tingkatkan Kinerja Personil
Polres Sumbawa Barat Ungkap Kasus TPPO, Amankan Satu Tersangka
Plt. Bupati Nias Barat “Mafia proyek harus diberantas”
Plt Bupati Nias Barat Hadiri Undangan Pj Gubsu Terkait Keterlambatan Gaji PNS di Beberapa OPD

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 02:25 WIB

Quick Response Satresnarkoba Polres Simalungun Tanggapi Aduan Masyarakat Melalui Dir Narkoba Poldasu, Gerebek Empat Lokasi

Minggu, 15 Desember 2024 - 21:22 WIB

Quick Response Satresnarkoba Polres Simalungun Tanggapi Aduan Masyarakat Melalui Dir Narkoba Poldasu, Gerebek Empat Lokasi 

Sabtu, 14 Desember 2024 - 18:46 WIB

Polres Simalungun Berhasil Ungkap Kasus Narkoba dengan Barang Bukti 83,52 Gram Sabu

Kamis, 12 Desember 2024 - 20:35 WIB

Polres Simalungun Kembali Lakukan Penyelidikan Dugaan Tambang Pasir Ilegal di Desa Perdagangan II

Rabu, 11 Desember 2024 - 20:05 WIB

Polsek Bosar Maligas Ciduk Pengedar Narkoba di Ujung Padang, Barang Bukti Sabu Berhasil Disita

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:15 WIB

Ladang Cabe Jadi Tempat Persembunyian, Dua Bandar Sabu Di ciduk Sat Narkoba Polres Simalungun

Sabtu, 7 Desember 2024 - 00:56 WIB

Kapolres Simalungun Pimpin Doa Syukur dan Baksos Pasca Pilkada 2024 Yang Aman dan Damai

Kamis, 5 Desember 2024 - 20:57 WIB

LSM Halilintar RI Minta Polres Simalungun Proses Kasus Pemukulan Ashido Malau

Berita Terbaru

BANTAENG

BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024

Senin, 16 Des 2024 - 14:50 WIB

Oplus_131072

NIAS BARAT

PERAYAAN NATAL UPTD SMP NEGERI 1 LAHOMI TAHUN 2024

Senin, 16 Des 2024 - 10:58 WIB