Lomba Mars PKK Penanggalan Raih Prestasi, Satukan HATI KITA

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Senin, 14 Agustus 2023 - 14:51 WIB

40228 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam, teropongbarat.co. H.Mariani, SE hadiri dan memberi Motivasi bagi peserta Lomba Mars PKK tingkat Kecamatan Penanggalan berlangsung meriah. Dihadiri 234 0rang mewakili 12 Desa. Acara pembukaan digelar dibalai pertemuan Camat Penanggalan Kota Subulussalam(14 Agustus 2023).

Ketua Panitia perlombaan Mars PKK tingkat kecamatan penanggalan Mashariani Hutagalung, S.Pd menyampaikan bahwa perlombaan Mars PKK diikuti dari 12 Kampung dan satu Kampong tidak dapat hadir karena berhalangan yaitu desa Cepu kecamatan Penanggalan. Tutur panitia lomba mars saat memberi penyampaian laporan kegiatan lomba PKK tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Maita Susilawati Tim Penggerak PKK kecamatan Penanggalan menurutnya ” Setiap Peserta kita berlakukan perlombaan yang sportif sehingga perlombaan ini memiliki integritas dan keputusan JURI harus adil bermartabat, tidak dapat diganggu gugat. Terima kasih atas kesediaan Ibu Walikota yang juga ketua TP PKK Kota Subulussalam yang telah menyemangati kami hingga pelaksanaan lomba MARS PKK sampai tuntas, merdeka, merdeka ” kata Susilawati ketua Tim PKK Kecamatan Penanggalan memberi motivasi bagi peserta lomba Mars PKK. Diiringi riuh tepuk tangan peserta TP PKK dari 12 desa kecamatan Penanggalan.

Baca Juga :  LSM Suara Putra Aceh: PLN Subulussalam Harusnya Dukung UKM Melalui Tarif Bisnis.

Sambutan Ketua TP PKK tingkat Kota Subulusalam H.Mariani Harahap SE sampaikan harapannya “saya berharap pada semua penggerak PKK dapat mewujutkan 10 Program PKK dan dengan kegiatan perlombaan ini, dapat menjadi wadah silaturahmi, peningkatan prestasi dalam giat lomba Mars PKK. Saya mengapresiasi para TP PKK dan Ibu-ibu peserta lomba yang selama ini terus berlatih hingga mendapatkan hasil yang memuaskan.

10 Program PKK yang saya sampaikan termasuk Program dan pelaksanaan keluarga sehat. Program penuntasan Stunting termasuk didalamnya, kaum IBU harapan saya ‘HARUS LEBIH BAHAGIA’.”Kata Ketua TP PKK Kota Subulussalam.

Baca Juga :  Pj Walikota Subulussalam tegaskan: Penggunaan Kendaraan Harus Tepat Sasaran, Monitoring Evaluasi Berkala Kondisi Kendaraan Dinas

H. Mariani ini juga menambahkan “Tentunya ada kegiatan kegiatan menjelang hari kemerdekaan HUT RI, dihari perjuangan mari kita mengenang, memeriahkan mengingat para pejuang kemerdekaan bangsa ini.”

“Kegiatan lomba Mars TP PKK hendaknya mempererat dan memaknai MARS PKK. Perlombaan ini jangan hanya dilihat mengejar juaranya saja, tetapi wadah PKK menjadikan acara Silaturahim kebersamaan kita.”

Terpilih pemenang dalam Lomba Mars kecamatan Penanggalan Juara 1 Kampung Jontor
Juara 2 Kampung Penuntungen, Juara 3 penanggalan Barat.

Diakhir sambutannya H.Mariani Ketua TP PKK sampaikan sebuah pantunnya, untuk tetap SATU SUARA, SATUKAN HATI berjuang untuk keluarga, bangsa dan menunjukkan kepedulian untuk mensejahterakan keluarga dibumi Sada kata khususnya kecamatan penanggalan Kota Subulussalam.

“Subulusalam Kota Sada Kata
Ibu ibu kompak SATU SUARA
Selamat lomba bagi peserta
Semoga sukses menjadi Juara” Tutup Ketua TP PKK Kota Subulussalam tersebut.///Imron tim.

Berita Terkait

Doa Restu “Peberkatken” Keluarga Besar Saudara “Bintang-Faisal” Buat Sahabat Semua Suku
Mitra Usaha Sawit H. Affan Alfian Bintang, Sepakat Menangkan Paslon Bintang-Faisa
Komunitas Masyarakat Aceh Tenggara Bersatupadu Menangkan Bintang-Faisal
YARA Gugat PT Organik Semesta Subur 2 Triliun ke Pengadilan Aceh Singkil
Kadis Perindagkop Kota Subulussalam: PLN Diharapkan Permudah tarif bisnis Untuk UKM
Progres Rehab Gedung SMP Negeri 1 Subulussalam, Jadi Prioritas Kunjungan PJ Walikota Subulussalam
Menyikapi Berita Tentang pengaduan DKPP : Kuasa Hukum BISA, jangan lakukakan pembodohan publik, mari bertarung sehat
ULP PLN Subulussalam Melalui Program Light Up The Dream, Bantu Keluarga Kurang Mampu

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB