Wakil Walikota Subulussalam Ngamuk, Minta Mutasi Dibatalkan

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Selasa, 22 Agustus 2023 - 18:51 WIB

401,568 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam, teropongbarat.co. Drs.Salmaza, MAP Wakil Walikota Subulussalam Ngamuk saat akan diadakannya acara MUTASI DADAKAN, diaula Pondopo Walikota Sdubulussalam, tiba tiba Wakil Walikota Subulussalam naik ke Podium dan mengumumkan bahwa Acara Mutasi dadakan yang digelar sama sekali menyalahi ATURAN tanpa melalui Musyawarah Baperjakat(Badan Pertimbangan Pengangkatan Pejabat).

Sebelumnya akan diadakan Pelantikan dan pengambilan Sumpah Jabatan JPT Pratama Eselon ll, lll, lV dan Camat. (22 Agustus 2023.)

Terlihat hadir saat Mutasi dadakan ini, Walikota Subulussalam beserta Istri, Plt Sekdako Subulussalam dan para pejabat yang akan dimutasi tersebut.

Wakil Walikota Subulussalam menyatakan ” saat ini masih adalagi Mutasi tanpa musyawarah Baperjakat, saya minta kepada panitia ini untuk menghentikan kegiatan mutasi ini yang tanpa musyawarah pada Baperjakat. Saya sendiri sebagai Wakil Walikota tidak mengetahui, adanya Mutasi. Selama ini saya diam saja. Padahal Pak Walikota Kita sama sama dipilih. Harusnya ada saling menghargai” tegasnya.

Sempat kegiatan pelantikan terhenti, sekira Pukul 18.00.WIB namun atas Perintah Walikota Subulussalam Ada Affan Alfian Bintang pada Panitia, untuk melanjutkan Pelantikan dan pengambilan Sumpah Jabatan JPT Pratama Eselon ll, lll, lV dan Camat tersebut.

Baca Juga :  Sulisman Bacaleg Nasdem Sambut Walikota Subulussalam Saat Peletakan Batu Pertama IPMAT Sada Kata Subulussalam

Yantoro Aktivis Kota Subulussalam memberi tanggapannya atas kisruhnya pelantikan terkesan bagi bagi Jabatan untuk eselon ll, lll dan lV itu. Menurutnya ” sejak awal saya katakan PLT Sekdako Subulussalam memerlukan orang orang yang memiliki integritas sehingga Walikota Subulussalam tidak terpengaruh atas bisikan yang salah. Kesan Jual-beli Jabatan, dan bagi bagi Jabatan semakin terlihat jelas. Kita berharap KPK dan BPK. Pro Aktif melihat kondisi defesit Kota Subulussalam. APH kita harapkan mampu melidik dugaan Aksi Jual Beli Jabatan dilingkungan Pemerintah Kota Subulussalam.” Jelas Yantoro Aktivis Kota Subulussalam tersebut.///A.TIM.

Berita Terkait

Doa Restu “Peberkatken” Keluarga Besar Saudara “Bintang-Faisal” Buat Sahabat Semua Suku
Mitra Usaha Sawit H. Affan Alfian Bintang, Sepakat Menangkan Paslon Bintang-Faisa
Komunitas Masyarakat Aceh Tenggara Bersatupadu Menangkan Bintang-Faisal
YARA Gugat PT Organik Semesta Subur 2 Triliun ke Pengadilan Aceh Singkil
Kadis Perindagkop Kota Subulussalam: PLN Diharapkan Permudah tarif bisnis Untuk UKM
Progres Rehab Gedung SMP Negeri 1 Subulussalam, Jadi Prioritas Kunjungan PJ Walikota Subulussalam
Menyikapi Berita Tentang pengaduan DKPP : Kuasa Hukum BISA, jangan lakukakan pembodohan publik, mari bertarung sehat
ULP PLN Subulussalam Melalui Program Light Up The Dream, Bantu Keluarga Kurang Mampu

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB