PSR Kota Subulussalam Di Laporkan,”Penyelamatan Negeri Subulussalam [PNS] Bersama Maha Siswa,”Orasi Di Kejati Aceh 

Imran Cibro

- Redaksi

Selasa, 3 Oktober 2023 - 10:51 WIB

401,589 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Banda Aceh,-Tari Dampeng khas dari Kota Subulussalam,sebagai pembuka warna aksi demonstrasi Mahasiswa yang mengatasnamakan Penyelamatan Negeri Subulussalam (PNS) di depan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kajati) Aceh, Banda Aceh, Senin, (02/10/23).

Tari Dampeng ini pun di pertontonkan para mahasiswa yang tergabung dari beberapa universitas se Ibu Kota yang di juluki Serambi Mekkah tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aksi Damai dari para mahasiswa itu berlangsung di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh. Para pendemo tersebut menuntut Kejati agar serius menindaklanjuti laporan mereka pada saat orasi tersebut.

Kota Subulussalam saat ini penuh polemik dan dikatakan Ade Irawan seperti Kota dinasti.

Disitu, para pendemo menyampaikan orasinya agar Kejati Aceh segera memproses dan menindak lanjuti kasus Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) yang di nilai mereka sarat dengan manipulasi data hingga masalah realisasi anggaran yang di duga banyak tidak sesuai dengan penerimanya.

Baca Juga :  Irwan Faisal : "KIP Kota Subulussalam Tidak Netral" Ribuan Massa Geruduk Kantor KIP

Berlangsungnya para mahasiswa itu berorasi, pihak dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh, melalui Kepala Seksi Penerangan Hukum dan Humas Kejati Aceh Ali Rasab Lubis, mengajak perwakilan untuk beraudensi ke Kantor Kejati.

Setelah menerima aduan dari para perwakilan pendemo di Kejati Aceh itu, Kepala Seksi Penerangan Hukum dan Humas Kejati Aceh Ali Rasab Lubis, mengucapkan terimakasih kepada perwakilan Penyelamatan Negri Subulussalam (PNS) yang telah melaporkan langsung keluhan dari masyarakat Subulussalam.

Baca Juga :  Polres Subulussalam Berikan Pengamanan Salat Tarawih di Bulan Ramadhan

Dia pun berjanji, dengan adanya aduan para perwakilan PNS ini, dia akan menyampaikan langsung kepada Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati Aceh) dan akan memasukkan aduan perwakilan itu ke daftar pelaporan.

Terimakasih saya ucapkan kepada seluruh perwakilan yang telah melaporkan langsung kepada kami pihak Kejati Aceh. Saya berjanji ini akan saya sampaikan langsung kepada pimpinan, dan aduan dari masyarakat ini akan saya terima dan akan saya masukkan ke daftar laporan,” terangnya.

Usai beraudensi dengan pihak Kejati, para pendemo ini pun membubarkan diri. Berlangsungnya demonstrasi tersebut, mendapat pengawalan khusus yang mendampingi para pendemo dari pihak kepolisian setempat.

[imranCIBRO/Adi/Tim Red]

Berita Terkait

Doa Restu “Peberkatken” Keluarga Besar Saudara “Bintang-Faisal” Buat Sahabat Semua Suku
Mitra Usaha Sawit H. Affan Alfian Bintang, Sepakat Menangkan Paslon Bintang-Faisa
Komunitas Masyarakat Aceh Tenggara Bersatupadu Menangkan Bintang-Faisal
YARA Gugat PT Organik Semesta Subur 2 Triliun ke Pengadilan Aceh Singkil
Kadis Perindagkop Kota Subulussalam: PLN Diharapkan Permudah tarif bisnis Untuk UKM
Progres Rehab Gedung SMP Negeri 1 Subulussalam, Jadi Prioritas Kunjungan PJ Walikota Subulussalam
Menyikapi Berita Tentang pengaduan DKPP : Kuasa Hukum BISA, jangan lakukakan pembodohan publik, mari bertarung sehat
ULP PLN Subulussalam Melalui Program Light Up The Dream, Bantu Keluarga Kurang Mampu

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Sampaikan LKPJ Triwulan I, Berikut Capaian Pemerintah Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:53 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Pendampingan Peyaluran (BLT)Dana Desa di Desa Binaanya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:26 WIB

Kampung Badak Menyala ! Dukungan Untuk Said Sani-Saini Maju Menuju Pilkada 2024 Terus Mengalir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:20 WIB

Nilam Solusi Terbaik Penuntasan Kemiskinan di Gayo Lues, Jokowi Dorong Kopi Gayo dan Nilam Jadi Produk Unggulan Aceh

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:18 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Berita Terbaru