Sabtu Berbagi, Ditbinmas Polda Sulsel Bagikan Makan Gratis Untuk Masyarakat

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Minggu, 4 Februari 2024 - 08:05 WIB

40267 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAKASSAR TEROPONG BARAT.COM, – Beberapa personil ditbinmas polda sulsel tampak sedang berbagi makanan gratis kepada warga masyarakat yang melintas di sekitar Jl.Urip Sumiharjo dan Fly Over Jl A.P Pettarani makassar, sabtu (3/2) pukul 10.00wita sampai selesai.

Wadir binmas polda sulsel AKBP Andi Kumara S.H, S.I.K, M.Si mengatakan kegiatan bagi makanan gratis ini bekerja sama dengan Tim Belajar Berbagi yang bertujuan untuk bersilaturahmi dan menjadikan semua warga menjadi saudara, sesuai kearifan lokal sulsel bahwa semua yang makan bersama adalah menjadi saudara,”ucapnya

Baca Juga :  Polda Sulsel Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara ke-77

AKBP Andi Kumara S.H, S.I.K, M.Si yang di temui saat membagikan makan gratis kepada warga masyarakat yang melintas di sekitaran fly over makassar menuturkan bahwa kegiatan bagi-bagi ini untuk hari ini -+500 paket makanan gratis dan ini sudah berjalan 2x dan insyaallah akan terus di lakukan setiap minggunya”ungkapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami ingin lebih dekat dengan masyarakat terutama warga yang masih sangat sederhana kehidupannya, salah satu caranya dengan bagikan makanan gratis ini, “lanjutnya

Baca Juga :  Pocil Binaan Satlantas Polres Bantaeng Ikuti Lomba Tingkat Polda Sulsel

Saleh (27th),salah satu pengemudi ojol yang ditemui saat makan gratis mengatakan sangat berterimakasih dengan adanya program makan gratis ini, beliau berharap ini berjalan setiap minggu sehingga dapat mengurangi beban nya sebagai tukang ojek untuk beli makanan.

“Alhamdulillah, hari ini dapat makan pagi gratis. Kalau bisa dibuat setiap minggu,” kata saleh sambil menyantap makanannya. (***/Opick)

Berita Terkait

Polres Bantaeng Terjunkan 157 Personil Dalam Debat Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pesan dan Support Pj. Bupati Bantaeng pada Pelantikan Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Fungsional
Ikuti Tahap Penilaian Interview, Pemkab Bantaeng Upayakan Peningkatan Nilai Indeks SPBE
Capai Nilai Indeks Pembangunan Statistik dengan Predikat Baik, Pemkab Bantaeng Raih Piagam Penghargaan
Melalui Show of Force, TNI Polri dan Satpol PP Siap Menjaga Situasi Kamtibmas Pilkada Serentak 2024
Pj. Bupati Bantaeng Terima Visitasi Pelaksanaan PPK Ormawa

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Sampaikan LKPJ Triwulan I, Berikut Capaian Pemerintah Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:53 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Pendampingan Peyaluran (BLT)Dana Desa di Desa Binaanya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:26 WIB

Kampung Badak Menyala ! Dukungan Untuk Said Sani-Saini Maju Menuju Pilkada 2024 Terus Mengalir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:20 WIB

Nilam Solusi Terbaik Penuntasan Kemiskinan di Gayo Lues, Jokowi Dorong Kopi Gayo dan Nilam Jadi Produk Unggulan Aceh

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:18 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Berita Terbaru