Inspektorat Kabupaten Pakpak Bharat Memberikan Pendidikan Dan Pelatihan Kepada Seluruh Kepala OPD

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Senin, 18 Maret 2024 - 17:25 WIB

4099 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat.co/Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat melalui Inspektorat Kabupaten melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan serta Melaunching Fokus Pengawasan Inspektorat Pakpak Bharat Tahun 2024 serta Pembekalan dan Pembinaan kepada seluruh Kepala OPD Kabupaten Pakpak Bharat.

Kegiatan ini, dilaksanakan di Hotel Santika Premiere Dyandra, Medan pada 14 dan 15 maret 2024.

Inspektur Kabupaten Pakpak Bharat, Sumantri Bancin menjelaskan tujuan penting dari kegiatan ini adalah :
1. Sebagai penyampaian akuntabilitas atas capaian kinerja Inspektorat Kabupaten Pakpak Bharat,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. Penyampaian rencana atau tindakan awal terhadap fokus pengawasan tahun 2024 yang bersinergi dengan kebijakan Nasional dan kebijakan Bupati Pakpak Bharat.

Baca Juga :  Rakor Dan Konsolidasi Bersama Pj. Gubsu Membahas Penanganan Pembangunan

3. Sebagai sarana bertukar informasi antara Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah.

4. Meningkatkan kompetensi APIP, baik skill, knowledge dan attitude.

Sementara itu Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor dalam sambutannya berharap melalui kegiatan ini, tata kelola dan penyelenggaraan Pemerintahan di Kabupaten Pakpak Bharat dapat berjalan dengan maksimal tanpa kendala yang berarti.

Kondisi saat ini yang sangat dinamis dengan perubahan yang begitu cepat, tuntutan birokrasi yang efektif, cepat, mudah dan lincah, kebutuhan organisasi semakin beragam, serta tantangan yang semakin tinggi dan kompleks, maka dapat dipastikan tidak akan ada yng bisa bekerja sendiri dengan segala apa yang dimilikinya termasuk Pemerintah Daerah dengan Perangkat Organisasinya.

Baca Juga :  Apresiasi Diberikan Kepada Bunda PAUD Pakpak Bharat Oleh Kemendikburistek RI

Maka maka kerja sama antar Instansi dan Lembaga Pemerintahan mutlak harus dilaksanakan secara konsisten dan berkelanjutan, jelas Bupati dalam sambutannya.

Guna efektifitas kegiatan ini, beberapa pemateri terbaik sengaja didatangkan diantaranya Inspektur Provinsi Sumatera Utara, Lasro Marbun, SH, M.Hum, Koordinator Pengawasan Bidang Akutansi Negara BPKP Perwakilan Sumatera Utara, Agus Rianto, serta Bupati Pakpak Bharat sendiri dan beberapa pemateri lainnya.

 

( Ujung RB )

Berita Terkait

Jabatan Yang Diemban Kiranya Dapat Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Pakpak Bharat
Gotong Royong Di Desa Perpulungen Ditinjau Dan Mendapat Bantuan Dari Pjs. Bupati
Kakan BPN Pakpak Bharat Melaporkan Progres Terbaru Program TPSL dan TORA
Dr. Naslindo Sirait Mengapresiasi Seluruh Anggota DPRD Pakpak Bharat
Anggota TNI Inisial Jetli Dilaporkan lakukan Penganiayaan Pada Warga Pakpak Bharat dan Ancam Tusuk Memakai Sangkur
Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat
Pedagang Di Pasar Tradisional Klohi Kota Salak Didominasi Dari Luar Pakpak Bharat
Pjs. Bupati : “Jangan Saling Lempar” Gunakan Satu Data Dalam Mengintervensi Stunting

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Sampaikan LKPJ Triwulan I, Berikut Capaian Pemerintah Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:53 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Pendampingan Peyaluran (BLT)Dana Desa di Desa Binaanya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:26 WIB

Kampung Badak Menyala ! Dukungan Untuk Said Sani-Saini Maju Menuju Pilkada 2024 Terus Mengalir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:20 WIB

Nilam Solusi Terbaik Penuntasan Kemiskinan di Gayo Lues, Jokowi Dorong Kopi Gayo dan Nilam Jadi Produk Unggulan Aceh

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:18 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Berita Terbaru