Jaga Stabilitas Stok dan Harga Pangan di Takalar, Pj. Bupati pimpin Rakor terkait Stok Beras, Telur dan Ayam pedaging

Kaperwil Sulsel

- Redaksi

Jumat, 22 Maret 2024 - 15:24 WIB

40154 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropongbarat.co | Humas, 22 Maret 2024

Pemerintah Kab. Takalar selama ini terus berupaya agar terjadi stabilisasi stok dan harga pangan di takalar, salah satu upaya yang dilakukan dengan pengendalian inflasi yang begitu ketat, hal itu dikemukakan Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad,.M.Dev,.Plg saat memimpin Rapat Koordinasi terkait Stok Beras Telur dan Ayam pedaging yang menjadi salah satu faktor utama penyebab inflasi.

Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat Setda Kantor Bupati Takalar, yang dihadiri Sekda Takalar, Asisten 1 (Plt Kadis Pertanian), Asisten 2, Wakil Pemimpin Bulog Makassar, Kepala Gudang Bulog Takalar, para Pengusaha, pengepul, petani Peternak dan distributor Pangan di kabupaten Takalar terutama pada Komoditi Beras, Ayam Potong, Telur dan Cabe, Jum’at, l22/3/2024).

Dr. Setiawan dihadapan para petani, peternak dan pengepul menyampaikan untuk menjaga stabilitas harga di takalar agar tidak menjual hasil panennya ke luar daerah tetapi dipasarkan terlebih dahulu di takalar, karena jika di jual terlebih dahulu ke luar daerah kemudian dibawa lagi ke takalar otomatis harganya akan mengalami kenaikan.

Baca Juga :  Korea Selatan Audensi Dengan Pj Bupati Langkat Dan Menghibahkan Dana Prasarana Pertanian

“Dibulan ramadhan ini, telur dan ayam potong menjadi hal yang harus diperhatikan karena pasti akan terjadi lonjatan harga, tetapi bagaimana caranya agar lonjakan harga tidak terlalu tinggi dimasyarakat. Untuk itu, saya minta kepada petani dan peternak, berapapun stok yang dimiliki dan dalam hal pemasaran agar memprioritaskan terlebih dahulu warga takalar”. Pinta Dr. Setiawan.

Pj. Bupati berharap terjalin komunikasi antara para pengepul dengan dinas terkait untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi dan akan segera diselesaikan permasalahannya.

Berita Terkait

Pekerjaan Tanggul / Pondasi Badan Jalan Poros Sombalabella Diduga Di Kerja Asal Jadi
Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar
BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024
Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural
1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!
Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya
Gubernur Al Haris: OJK Mitra Penting dalam Penguatan Ekonomi Jambi
Dugaan Penyalahgunaan Kartu PKH di Desa Robatal Oleh Oknum Tertentu, Menjadi Polemik di Masyarakat 

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 02:24 WIB

Rizky Hafizh Ajak Mahasiswa IAIN Takengon Kawal PEMIRA Dengan Jujur Dan Adil

Kamis, 12 September 2024 - 12:05 WIB

Mualem-Dek Fad Saksikan Langsung Pacu Kuda Takengon Bersama Puluhan Ribu Orang

Minggu, 8 September 2024 - 03:55 WIB

Akademi Gayo di Malaysia dan Dekan Fakultas Pertanian Universitas Gajah Putih Bahas “Kuliah ke Malaysia” yang Digelar World Gayonese Community

Kamis, 20 Juni 2024 - 22:11 WIB

Bantu Pelajar Gayo Kuliah ke Luar Negeri, Diaspora Gayo Dunia Gelar Bincang S-1 Biaya Mandiri dan Melalui Beasiswa ke Mesir

Selasa, 4 Juni 2024 - 15:41 WIB

Keturunan Reje Linge Dirikan Yayasan Pasak Reje Linge

Rabu, 8 Mei 2024 - 09:23 WIB

Mahasiswi Turki Asal Gayo Asifa Pinta Tiara Narsumi Bincang S-1 Biaya Mandiri ke Turki World Gayonese Community

Jumat, 8 Maret 2024 - 03:04 WIB

Senangnya wisata TK swasta IT Az-Zahra menangkap ikan di Balai Benih Ikan (BBI) Lukup Badak, Pegasing

Senin, 4 Maret 2024 - 00:34 WIB

Fikom Umuslim adakan Family Gathering di Aceh Tengah

Berita Terbaru