Jelang Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 60, Rutan Klas II B Gelar MTQ

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Kamis, 28 Maret 2024 - 00:06 WIB

40111 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.COM, – Sebagai rangkaian kegiatan menjelang peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) ke 60, Rumah Tahanan Negara (Rutan) klas IIB Bantaeng menggelar Lomba Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ).

Selain itu, Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk menyambut malam ke – 17 Ramadhan, atau yang sering disebut dengan Malam Lailatul Qadar yang diikuti seluruh jajaran dan warga binaan.

Terdapat 4 (empat) jenis kategori perlombaan, yakni Lomba Adzan, Tahfiz, Tadarus dan Lomba Ceramah atau dakwah singkat.

Puncak pelaksanaan Lomba MTQ ditutup dengan dirangkaikan buka puasa bersama serta pemberian hadiah bagi lomba MTQ yang dilaksanakan beberapa waktu yang lalu.

Kepala Rutan Klas II B Bantaeng Ince Muh Rizal, SH, MH dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada juara dan pemenang pada lomba MTQ. Bagi yang tidak menang jangan kecil hati, anda tetap jadi juara dalam bulan suci Ramadhan dengan meraih predikat takwa.

Baca Juga :  158 Narapidana Klas II B Bantaeng Dapat Remisi Umum

Tak sampai disitu, I.M. Rizal mengatakan buka puasa bersama ini sebagai bentuk rasa syukur karena masih dipertemukan dengan bulan Ramadhan, sekaligus memanfaatkannya sebagai momen untuk berbagi dengan warga binaan.

Lebih lanjut I. M. Rizal juga mengutarakan rasa terima kasih kepada seluruh perwakilan dari Polres Bantaeng, Kodim 1410/Btg dan Media Online yang telah banyak membantu Rutan Bantaeng dalam kelancaran pelaksanaan tugas, tandasnya. (Opick)

Berita Terkait

BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024
Hari Juang TNI AD, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Bazar dan Pameran UMKM dan Bakti Kesehatan
Pangdam XIV/Hsn Memimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2024 di Makodam
Dandim 1410 Bantaeng Jadi Inspektur Upacara Hari Juang TNI AD
Gratis, Perbakin Bantaeng Gelar Lomba Menembak Persiapan Pra Porda dan Porda 2025
Sambut Hari Juang TNI AD Kodim 1410 Bantaeng Kolaborasi Kemenag Gelar Pembersihan Musholla Daeng Toa
Meningkat Dari Tahun Sebelumnya, Bantaeng Kembali Raih Predikat Zona Hijau Pelayanan Publik Pemerintah Daerah
Babinsa Koramil 01/Bissappu dan Bhabinkamtibmas Membaur Dengan Warga Melaksanakan Kerja Bakti

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 22:12 WIB

Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar

Senin, 16 Desember 2024 - 01:54 WIB

Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural

Minggu, 15 Desember 2024 - 15:23 WIB

1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!

Minggu, 15 Desember 2024 - 13:54 WIB

Hari Juang TNI AD, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Bazar dan Pameran UMKM dan Bakti Kesehatan

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:14 WIB

Pangdam XIV/Hsn Memimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2024 di Makodam

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:01 WIB

Dandim 1410 Bantaeng Jadi Inspektur Upacara Hari Juang TNI AD

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:31 WIB

Gratis, Perbakin Bantaeng Gelar Lomba Menembak Persiapan Pra Porda dan Porda 2025

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:12 WIB

Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya

Berita Terbaru

BIREUEN

Diikuti puluhan Stand, Pameran Fikom Fest Umuslim Meriah

Selasa, 17 Des 2024 - 01:59 WIB