SMSI Sampang Bagikan Ratusan Takjil Gratis Ke Pengendara Jalan

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Rabu, 3 April 2024 - 18:43 WIB

40534 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG _ TEROPONGBARAT.co,– Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Sampang menggelar bagi-bagi takjil Gratis kepada pengendara dan warga sekitar di dua tempat yakni Area Monumen Kota Sampang dan Jl. Diponegoro Sampang dengan total sekitar 250 paket.

Menurut Ketua SMSI Sampang Mohammad Fauzan menyampaikan kegiatan berbagi ini merupakan bentuk kepedulian serta ikut mencari Barokah bulan suci Ramadhan.

Baca Juga :  Miris Kondisi Bangunan SDN di Sampang Memprihatinkan, Hujan Deras KBM Dihentikan 

“Ramadhan untuk semua, merupakan implementasi program dari sikap kepedulian membantu masyarakat untuk merasakan kebahagiaan di bulan mulia ini,” ungkapnya, Rabu (03/04/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski hal sekecil itu, Wartawan Utama asal Kabupaten Sampang itu berharap apa yang diberikan dapat memberikan manfaat dan berguna bagi warga setempat.

Baca Juga :  Melalui Manunggal Subuh Dandim 1410 Bantaeng Ajak Jamaah Meneladani Akhlak Rasulullah Muhammad SAW

“Semoga hal yang kita bagikan dapat bermanfaat bagi masyarakat, meski sekedar untuk membatalkan buka puasa, semoga kita senantiasa diberikan Barokah dalam bulan yang penuh rahmat ini,” pungkasnya. (Red).

 

 

 

 

 

Berita Terkait

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam
Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin
Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat
Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan
Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 01:45 WIB

70 Anggota Kelompok Tani,  Sumber Rejo Siap Dukung Zahir & Aslam

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB