Azhari Pj Walikota Subulussalam: Pilkada Diharapkan Lahirkan Potret Pemimpin Visioner & Berkompeten

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Senin, 3 Juni 2024 - 13:32 WIB

40309 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam, teropongbarat.co. Melalui Pemukulan Alat Musik Tradisional dan  Pelepasan Balon Merah-Putih secara Simbolis, KIP Subulussalam lakukan Launcing peluncuran Pilkada Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Subulussalam. Acara Peluncuran Pilkada dilaksanaka di Alun-alun Kota  Lapangan Beringin Jalan Teuku Umar Kampong Subulussalam kecamatan Simpang Kiri Kota Subulussalam, Senen (03/06/2024).

Tampak Hadir Forkopimda Kota Subulussalam, Kajari Subulussalam, mewakili Kapolres Subulussalam, mewakili Dandim 0118 Subulussalam,Ketua Pengadilan, KOMISIONER KIP Kota Subulussalam, Pimpinan Partai Hanura Kota Subulusaalam H. Affan Alfian, SE, Bahagia Maha Sekertaris PAN, H. Mukmin dari Partai Golkar, H. Zainuddin dari Partai Demokrat, dan Partai Lokal dan Pimpinan LSM Suara Putra Aceh.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asmiadi, SKM. MM. Ketua KIP Kota Subulussalam saat memberikan sambutannya menyampaikan
Ucapan terima kasih. Atas dukungan anggaran dari Pemerintah Kota Subulussalam.

Baca Juga :  KIP Hadiri Undangan Kapolres Subulussalam Simulasi Kesiapan Pengamanan pemilu Tahun 2024

“Kami berkomitmen mewujutkan Pilkada Gubernur dan wakil Gubernur. Plkada Walikota dan Wakil Walikota Subulussalam. Mewujudkan Pilkada yang aman dan damai. Tanpa dukungan semua Pihak mustahil kegiatan Pilkada berjalan secara aman tertib dan damai.” Ujar Ketua KIP Kota Subulussalam.

Sementara sambutan Ketua KIP Aceh Saiful ” Pilkada merupakan momentum terpenting menentukan Potret pemimpin Sada Kata  Kota Subulussalam. Pilkada Aceh memiliki keistimewaan tersendiri karena untuk Calon Kepala daerah diperbolehkan mencalonkan diri dari Jalur perseorangan(independen). Selain itu para Calon diharuskan Bisa membaca Alquran. Harapan kita Pilkada ini berjalan lancar, aman, tertib dan damai, ujar Ketua KIP Aceh.

Baca Juga :  Intensitas Hujan Cukup Tinggi Sebabkan Luapan Sungai Lae Souraya Banjiri Tiga Desa

Pj Walikota Subulussalam harapkan dari Pilikada sebuah proses komunikasi Politik bermoralitas, mendorong proses Pilkada agar lancar, tertib dan aman. Sambutan PJ Walikota Subulussalam.

“Pemimpin yang berkompeten, sehingga dapat menjadi pemimipin yang kredibel, mampu mensejahterakan masyarakat. Hingga partisipasi Politik dari semua unsur masyarakat dapat berjalan dengan baik. Mudah mudahan KIP dapat menjalankan Pilkada yang memiliki integritas, berkomitmen, Jujur dan mengedepankan Nilai nilai Kebenaran”

“Kalau orang sayang sama kita, kita juga sayang sama diannya. Begitu juga sebaliknya kalau ditanamkan kebencian, maka orangpun akan menanamkan kebencian pula.” Tutup Azhari Penjabat Walikota Subulussalam disambut riuh tepuk tangan para hadirin yang menghadiri Peluncuran Pilkada Kota Subulussalam itu. //Anton Tin.

Berita Terkait

Doa Restu “Peberkatken” Keluarga Besar Saudara “Bintang-Faisal” Buat Sahabat Semua Suku
Mitra Usaha Sawit H. Affan Alfian Bintang, Sepakat Menangkan Paslon Bintang-Faisa
Komunitas Masyarakat Aceh Tenggara Bersatupadu Menangkan Bintang-Faisal
YARA Gugat PT Organik Semesta Subur 2 Triliun ke Pengadilan Aceh Singkil
Kadis Perindagkop Kota Subulussalam: PLN Diharapkan Permudah tarif bisnis Untuk UKM
Progres Rehab Gedung SMP Negeri 1 Subulussalam, Jadi Prioritas Kunjungan PJ Walikota Subulussalam
Menyikapi Berita Tentang pengaduan DKPP : Kuasa Hukum BISA, jangan lakukakan pembodohan publik, mari bertarung sehat
ULP PLN Subulussalam Melalui Program Light Up The Dream, Bantu Keluarga Kurang Mampu

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Berita Terbaru