Safari Kamtibmas, Waka Polres Bantaeng Sampaikan Kegiatan Assiama Presisi di Masjid Syuhada 45

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Jumat, 7 Juni 2024 - 18:19 WIB

4042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG, Teropong Barat.com, – Salah satu kegiatan Polres Bantaeng yakni Assiama Presisi kembali di laksanakan jajaran Polres Bantaeng.

Kegiatan unggulan Polres Bantaeng ini rutin digelar setiap hari Jum’atnya.

Kali ini kegiatan Assiama Presisi dilaksanakan di masjid Syuhada 45 Desa Pa’jukukang, Kecamatan Pa’jukukang, Kabupaten Bantaeng. Jum’at (7/6/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada pelaksanaannya Assiama Presisi meliputi Safari Kamtibmas, Jum’at Curhat, Minggu Kasih, Bantuan Sosial dan Pemeriksaan kesehatan gratis.

Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi SH, S.IK, MM melalui Waka Polres Bantaeng Kompol Aswar Anas, S.Sos menyampaikan kegiatan Assiama Presisi Polres Bantaeng dihadapan jama’ah usai melaksanakan Sholat Jum’at.

Baca Juga :  Satlantas Polres Bantaeng Sosialisasi UU No 22 Tahun 2009 ke Sekolah

Dia mengatakan kegiatan Assiama dilaksanakan secara kolaborasi Polri bersama stakeholder terkait dengan tujuan terciptanya kesadaran masyarakat ciptakan kamtibmas di wilayah kabupaten Bantaeng, ucap Kompol Aswar.

Tak sampai disitu, Waka Polres menambahkan Assiama Presisi merupakan sebuah ide yang diangkat dari kearifan lokal sebagai jembatan penyambung Polres Bantaeng dengan masyarakat kab Bantaeng dalam mendukung suksesnya Program Presisi Polri.

Selain menjelaskan kegiatan Assiama Presisi, Waka Polres Bantaeng menyampaikan sejumlah hal penting terkait dengan kondisi Kamtibmas terkini serta tren kriminalitas yang kerap terjadi sehingga warga bisa mengantisipasi sejak dini.

Baca Juga :  Dandim 1410 Bantaeng bersama Forkopimda Lepas Presiden dan Ibu Negara Take Off di Landasan Helipad Stadion Lamalaka

“Saya minta warga desa Pa’jukukang untuk menyatu (Assiama) dan selalu kompak untuk menjaga keamanan agar tidak terjadi gangguan Kamtibmas.” Ujarnya.

Pihaknya juga mengajak warga untuk selalu memantau anak-anaknya dan memantau pergaulan terutama di luar rumah.

Hal ini bukan tanpa sebab, pergaulan membawa pengaruh yang sangat besar terhadap pembentukan karakter anak dan jangan sampai terjerumus ke dalam perbuatan negatif yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain, tutup Kompol Aswar Anas.

Menutup kegiatan tersebut, Waka polres Bantaeng menyerahkan bingkisan yang diterima oleh perwakilan dari Masjid Masjid Syuhada 45. (Opick)

Berita Terkait

Polres Bantaeng Terjunkan 157 Personil Dalam Debat Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pesan dan Support Pj. Bupati Bantaeng pada Pelantikan Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Fungsional
Ikuti Tahap Penilaian Interview, Pemkab Bantaeng Upayakan Peningkatan Nilai Indeks SPBE
Capai Nilai Indeks Pembangunan Statistik dengan Predikat Baik, Pemkab Bantaeng Raih Piagam Penghargaan
Melalui Show of Force, TNI Polri dan Satpol PP Siap Menjaga Situasi Kamtibmas Pilkada Serentak 2024
Pj. Bupati Bantaeng Terima Visitasi Pelaksanaan PPK Ormawa

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB