Cegah Lakalantas Malam, Sat Lantas Polres Gelar Patroli Blue Light

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Rabu, 12 Juni 2024 - 14:59 WIB

4024 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Utara,   Sat Lantas Polres Lombok Utara Polda NTB Gelar Patroli Blue Light dan melakukan pengaturan lalu lintas bertempat di jalan raya Gangga, Senin malam 10/06/2024.

 

“Mewakili Kapolres Lombok Utara Polda NTB AKBP Didik Putra Kuncoro,S.I.K.M.Si, Kasat Lantas IPTU Bambang Tedy S., SH., M.I.Kom. menyampaikan Patroli di seputaran jalan raya Gangga ini dilakukan sekaligus melaksanakan pengaturan lalu lintas dan memberi teguran kepada pengendara sepeda motor agar menggunakan helm SNI, serta menghimbau untuk tertib dalam berlalulintas.

 

“ Patroli Blue Light ini kami laksanakan untuk mencegah terjadinya lakalantas, serta balap liar di jalan raya,”Ujar Kasat Lantas.

Baca Juga :  HMKI Ajukan 3 Nama Tokoh Karo Dampingi H.Syah Afandin Maju Di Pilkada Langkat 2024

 

IPTU Tedy mengimbau kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Lombok Utara untuk meningkatkan kewaspadaan saat mengendarai sepeda motor maupun pada saat mengendarai kendaraan roda empat.

 

“Kegiatan ini dilakukan demi terciptanya kelancaran arus lalu lintas bagi pengguna jalan raya dan kenyamanan bagi pejalan kaki yang melakukan aktifitas”.(sella melani putri)

Berita Terkait

Target 400 Komisariat, PC IPNU IPPNU Sampang Siap Tingkatkan Kualitas Anggota
Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:33 WIB

Gotong Royong Di Desa Perpulungen Ditinjau Dan Mendapat Bantuan Dari Pjs. Bupati

Kamis, 24 Oktober 2024 - 07:02 WIB

Kakan BPN Pakpak Bharat Melaporkan Progres Terbaru Program TPSL dan TORA

Selasa, 22 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Dr. Naslindo Sirait Mengapresiasi Seluruh Anggota DPRD Pakpak Bharat

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:36 WIB

Anggota TNI Inisial Jetli Dilaporkan lakukan Penganiayaan Pada Warga Pakpak Bharat dan Ancam Tusuk Memakai Sangkur

Minggu, 20 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:54 WIB

Pedagang Di Pasar Tradisional Klohi Kota Salak Didominasi Dari Luar Pakpak Bharat

Kamis, 17 Oktober 2024 - 11:32 WIB

Pjs. Bupati : “Jangan Saling Lempar” Gunakan Satu Data Dalam Mengintervensi Stunting

Rabu, 16 Oktober 2024 - 18:35 WIB

Sosialisasi Peran Kejaksaan,.. Diberikannya DD Dan ADD Bertujuan Untuk “Menghapus Kemiskinan Di Desa”.

Berita Terbaru