SAMPANG _ TEROPONG BARAT _ Dalam rangka meningkatkan kualitas dari segi pembangunan desa dari semua program yang mau maupun sudah dilaksanakan Pemerintah Desa (Pemdes) Ketapang Timur, Kecamatan Ketapang, Kabupaten Sampang, Madura, gelar monitoring atau pengecekan langsung pekerjaan pembangunan desa. Senin (12/06/2023).
Pengecekan itu di hadiri Kepala Desa (Kades) Ketapang Timur,segenap perangkat desa, Bhabinkamtibmas,Babinsa,Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) beserta anggotanya, Tokkh Pemuda,Tokoh Agama, dan Tokoh Masyarakat setempat.
Dalam monitoring pelaksanaan pekerjaan yang menggunakan anggaran Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) tahun 2023 untuk semua program yang sudah direncakan sebelumnya dan akan direalisasikan pada tahun 2023.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Tiap ada kegiatan pembangunan desa dan hal lainnya yang berkaitan dengan penggunaan DD maupun ADD”, ungkap kades.
Adapun besaran anggaran untuk bidang pembangunan desa sudah dianggarkan dari DD yang diterima desa ketapang timur.
“Anggaran pada tahun ini selain bidang pembangunan juga untuk penyelanggaraan pemdes,pembinaan masyarakat,bidang penanggulangan bencana,darurat dan mendesak desa”, tukas kades.
Pemantau langsung selain memaksimalkan anggaran DD 2023, juga untuk mensosialisasikan program untuk pembangunan desa maupun dalam bidang pemberdayaan masyarakat.
Ia berharap bisa mewujudkan desa yang sesuai harapan masyarakat dan dapat berkembang lebih baik lagi dari sebelumnya
“Semoga apa yang dilakukan pemdes ini demi kepentingan masyarakat desa, serta menampung setiap aspirasi masyarakat bunten timur”, tutur kades.