Polres Loteng Sukses Gelar Bhayangkarun 2024.

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Minggu, 23 Juni 2024 - 20:39 WIB

4031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah,   NTB  Kepolisian Resor Lombok Tengah sukses menggelar kegiatan Bhayangkarun 7.8 k dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024.

 

Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat, SIK memimpin langsung pelepasan peserta Bhayangkarun yang diikuti ratusan runners dari berbagi wilayah di Nusa Tenggara Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Bhayangkarun ini kita laksanakan merupakan bagian dari acara untuk memeriahkan hari Bhayangkara ke-78, selain itu kegiatan ini juga merupakan ajang untuk mempererat hubungan Polri dengan masyarakat, ” ucap AKBP Iwan Hidayat, SIK saat dikonfirmasi amak media usai kegiatan, di Praya, Minggu (23/6).

Baca Juga :  Berikan Keamanan Saat Shalat Tarawih Personil Polsek Brang Rea Lakukan PAM di Masjid At Taqwa Tepas

 

Oleh karenanya, Iwan Hidayat menyampaikan rasa terima kasih dan apresiasi kepada masyarakat dan seluruh pihak yang telah ikut meramaikan kegiatan Bhayangkarun 2024 Polres Lombok Tengah.

 

“Kita sangat bersyukur melihat antusias masyarakat yang ikut memeriahkan Bhayangkarun, kegiatan ini juga tidak hanya diikuti oleh masyarakat lombok tengah saja akan tetapi juga dari mataram, lobar, lotim, sumbawa hingga bima juga ikut berpartisipasi,” ungkapnya.

Baca Juga :  Asisten Pemerintahan Dan Kesejahteraan Muliyono Mewakili Pj Bupati Langkat Hadiri Safari Ramadhan PT LNK

 

Selain itu, ia berharap kegiatan seperti ini dapat terselenggara kembali dan menjadi agenda tahunan Polres Lombok Tengah dalam memeriahkan Hari Bhayangkara di tahun berikutnya.

 

“Kami harap Bhayangkarun dapat menjadi acara tahunan yang dinanti – nantikan oleh masyarakat dan juga mendorong lebih banyak partisipasi dan dukungan di tahun berikutnya untuk menjadikan acara ini lebih besar dan lebih meriah lagi.(sella melani putri)

Berita Terkait

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 01:23 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:42 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Berita Terbaru