Pj Bupati Langkat Terima Audensi Dari Desa Teluk Bakung Kecamatan Tanjung Pura

TEROPONG BARAT LANGKAT

- Redaksi

Rabu, 3 Juli 2024 - 20:36 WIB

40119 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langkat Teropong Barat | Pj Bupati Langkat Terima Audiensi dari Desa Teluk Bakung dalam rangka menjelang perayaan hari jadi Desa Teluk Bakung, Kecamatan Tanjung Pura bertempat di Rumah Dinas Bupati, Selasa (02/07/2024) siang.

Audiensi ini dibuka langsung oleh Camat Tanjung Pura Muhammad Nawawi, S.STP., M.SP dimana ia mengatakan bahwa audiensi kali ini akan membahas tentang perayaan Hari Jadi Desa Teluk Bakung.

“Selamat siang pak Bupati, dan teman-teman semuanya, kali ini saya bersama teman-teman Pemdes berniat hati untuk mengajak pak Pj Bupati untuk hadir pada perayaan Hari Jadi Desa Teluk Bakung yang pertama kalinya dilaksanakan di Kecamatan Tanjung Pura,” katanya.

Riza Ansyari, S.Pd selaku Kepala Desa Teluk Bakung juga menyampaikan hal yang sama dan mengharapkan kehadiran Pj Bupati Langkat agar hadir dikegiatan tersebut.

Baca Juga :  Pimpin Sertijab Kabag SDM,Kabag OPS,Kasat Narkoba, Kasih Propam Dan Kapolsek Ini Arahan Kapolres Langkat

“Mungkin sama seperti yang disampaikan oleh pak camat, bahwa saya dan masyarakat di Desa Teluk Bakung sangat mengharapkan agar bapak hadir dikegiatan perayaan hari jadi desa kami,” ucapnya.

Hasrimy sapaan akrab Pj Bupati Langkat pun mengatakan bahwa akan selalu mensupport kegiatan untuk Kabupaten Langkat.

“Terimakasih untuk kehadirannya, untuk kegiatan yang dimaksud, kami selalu mendukung apapun kegiatan, apalagi untuk Kabupaten Langkat ini,” katanya

Pewarta( lf )

Berita Terkait

Panitia Bela Negara FKPPI Langkat Bersama Masyarakat Desa Padang Brahrang Ucapkan Selamat Milad Ke 42 Tahun Ketua Bambang
Ridwan Ginting Terpilih Menjadi Ketua Badan Bela Negara FKPPI Langkat Ini Harapan Di Pilkada Damai 2024
Peringatan Hari Santri Nasional 2024 Pj Bupati Langkat Sebut Santri Pilar Utama Bangsa
8 Fraksi Di DPRD Langkat Terbentuk
Patroli KRYD Polsek Gebang Wujudkan Kondusifitas Kamtibmas
MIN 4 Langkat Adakan Bimtek Kurikulum Merdeka Tahun 2024
Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Perkuat Kolaborasi Dengan KAHMI Untuk Pengentasan Stunting Kabupaten Langkat
Sekretariat DPRD Langkat Undang Kejari Sosialisasi Tentang Hukum

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Sampaikan LKPJ Triwulan I, Berikut Capaian Pemerintah Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:53 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Pendampingan Peyaluran (BLT)Dana Desa di Desa Binaanya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:26 WIB

Kampung Badak Menyala ! Dukungan Untuk Said Sani-Saini Maju Menuju Pilkada 2024 Terus Mengalir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:20 WIB

Nilam Solusi Terbaik Penuntasan Kemiskinan di Gayo Lues, Jokowi Dorong Kopi Gayo dan Nilam Jadi Produk Unggulan Aceh

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:18 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Berita Terbaru