Luar Biasa!!! Kurang dari 1×24 Jam Polres Batu Bara Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Kamis, 25 Juli 2024 - 19:38 WIB

4026 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara |  Team Opsnal Jatanras Dan Opsnal PPA Sat Reskrim Polres Batu bara Yang di Pimpin Kanit 1 Resum Polres Batu bara Ipda Ramadhani Bimo Setiadi S.Tr.K.,CPHR.,CBA berhasil mengamankan 1 (satu) orang Laki – laki an. Muh.Ikhsan (17) warga Desa Pulau Sejuk Kec.Datuk Limapuluh Kab.Batu Bara yang diduga melakukan Pencurian dengan kekerasan menggunakan celurit yang dilakukan pelaku pada hari senin tanggal 22 Juli 2024 pukul 18.30 wib di Simpang Empat Simpang Dolok Kec.Lima Puluh Kab.Batu Bara, pelaku ditangkap petugas pada hari Rabu (24/07/2024) sekira pukul 18.30 Wib.

 

Informasi yang diperoleh dari Kasat Reskrim Polres Batu Bara AKP Dr. Ednan Daulay SH,MH melalui Kasi Humas Polres Batu Bara AKP A.H Sagala menjelaskan kronologis kejadian bahwa :”Pada Hari Senin Tanggal 22 Juli 2024 Sekira pukul 23.00 Wib, Pada saat pelapor bersama dengan saksi DEDEK sedang melintas di Jalan Pedesaan Simpang Empat Desa Simpang Dolok Kec. Datuk Lima Puluh Kab. Batu Bara berboncengan dengan mengendarai sepeda motor lalu tiba-tiba dari arah belakang datang terlapor berjumlah dua orang bereboncengan dengan memgendarai sepeda motor memepet sepeda motor pelapor sambil mengacungkan sebilah senjata tajam berbetuk arit lalu pelapor memberhentikan laju sepeda motor nya dan terlapor mencoba merampas sepeda motor pelapor dan pelapor berusaha mempertahankan sepeda motor nya sehingga terlapor bersama rekan-rekanya memukuli pelapor dengan menggunakan tangan pada bagian kepala belakang lalu terlapor merampas dari saku celana Handphone merk Redmi 12 Nomor Ime: 861884070015263/861884070015271 milik pelapor kemudian terlapor q1merampas Handphone Merk OPPO A16 milik saksi DEDEK kemudian terlapor menyuruh pelapor pergi. Dan Atas kejadian tersebut pelapor megalami luka lebam pada bagian kepala dan mengalami kerugian sebesar Rp 1.650.000, (satu juta enam ratus lima puluh ribu rupiah) lalu melaporkanya ke Polres Batu Bara guna proses hukum yang berlaku di NKRI” ujarnya.

Baca Juga :  Polres Lombok Utara Tingkatkan Patroli Selama Ramadan untuk Antisipasi Gangguan Keamanan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Kapolres Lombok Utara Gelar Berbuka Puasa Bersama Tahanan dalam Nuansa Kebersamaan Ramadhan 1445

 

“Dari penangkapan tersebut, petugas berhasil mengamankan pelaku dan berikut barang bukti berupa 1 (Satu) Buah Handphone merk Redmi 12 Warna Hitam, 1 (Satu) Buah Handphone Merk OPPO A16 Warna Hitam, 1 (Satu) Buah

Handphone merk VIVO Y 11 Warna Putih dan 1 (Satu) Unit Sepeda Motor Merk Honda Astrea Warna Hitam Tanpa Nopol”.

 

Sumber : Humas polres batubara

Editor : Rahmat Hidayat

Berita Terkait

Target 400 Komisariat, PC IPNU IPPNU Sampang Siap Tingkatkan Kualitas Anggota
Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:33 WIB

Gotong Royong Di Desa Perpulungen Ditinjau Dan Mendapat Bantuan Dari Pjs. Bupati

Kamis, 24 Oktober 2024 - 07:02 WIB

Kakan BPN Pakpak Bharat Melaporkan Progres Terbaru Program TPSL dan TORA

Selasa, 22 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Dr. Naslindo Sirait Mengapresiasi Seluruh Anggota DPRD Pakpak Bharat

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:36 WIB

Anggota TNI Inisial Jetli Dilaporkan lakukan Penganiayaan Pada Warga Pakpak Bharat dan Ancam Tusuk Memakai Sangkur

Minggu, 20 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat

Jumat, 18 Oktober 2024 - 10:54 WIB

Pedagang Di Pasar Tradisional Klohi Kota Salak Didominasi Dari Luar Pakpak Bharat

Kamis, 17 Oktober 2024 - 11:32 WIB

Pjs. Bupati : “Jangan Saling Lempar” Gunakan Satu Data Dalam Mengintervensi Stunting

Rabu, 16 Oktober 2024 - 18:35 WIB

Sosialisasi Peran Kejaksaan,.. Diberikannya DD Dan ADD Bertujuan Untuk “Menghapus Kemiskinan Di Desa”.

Berita Terbaru