Kasi Dokkes Polres Loteng Terima Penghargaan Dari Kapolda NTB Pada Rakernis Biddokkes 2024

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Senin, 29 Juli 2024 - 18:50 WIB

4028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Tengah  | NTB  Kasi Dokkes Polres Lombok Tengah dr. Weni Santiwi menerima penghargaan dari Kapolda NTB Irjen Pol. Drs. R. Umar Faroq, SH., M.Hum atas kontribusi mendukung Poliklinik Pratama Polres Lombok Tengah dalam memperoleh akreditasi Paripurna pada Rakernis Biddokkes Polda NTB.

 

Penilaian akreditasi Paripurna dinilai dari beberapa aspek, mulai dari manajemen, pelayanan, sumber daya manusia dan sarana prasarana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Alhamdulillah kami sangat bersyukur atas pencapaian klinik pratama polres loteng, ini merupakan bukti dan komitmen kami dalam memberikan pelayanan terbaik kepada personel polres loteng dan keluarganya,” kata Kasi Dokkes dr. Weni Santiwi di Mataram, (29/7).

Baca Juga :  Pastikan Seluruh Personil Bebas dari Narkoba, Polres Bima Kota Mendadak Tes Urine

 

Ia juga menyampaikan terima kasih kepada Kapolres Lombok Tengah dan seluruh staf klinik atas kerja keras, kerja sama dan dedikasinya. Prestasi ini menjadi motivasi bagi Klinik Pratama Polres Lombok Tengah untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan.

 

“Tanpa kerja sama dan dedikasi mereka, pencapaian ini tidak mungkin di raih,” tuturnya.

 

Sementara itu Kapolres Lombok Tengah AKBP Iwan Hidayat, SIK mengucapkan rasa syukur atas pencapaian yang di raih Si Dokkes Polres Lombok Tengah.

Baca Juga :  Anggota Jajaran Polsek Gelar Rawan Pagi di Wilayah Hukumnya, Ini Pesan Kapolsek Tanjung

 

“Saya ucapkan terima kasih dan selamat kepada Kasi Dokkes dr. Weni Santiwi atas Prestasi, dedikasi dan loyalitasnya sehingga Poliklinik Pratama Polres Lombok Tengah mendapat akreditasi Paripurna,” ucap Kapolres.

 

Dengan raihan ini Si Dokkes Polres Lombok Tengah akan terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan kesehatan terbaik bagi personel Polres Lombok Tengah, sehingga dapat membantu dan menunjang tugas-tugas kepolisian dibidang kesehatan.(sella Melani putri)

Berita Terkait

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 01:23 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:42 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Berita Terbaru