Forkopimcam Kecamatan Selesai Lakukan Upacara Sambut HUT RI Ke-79 Tahun 2024

TEROPONG BARAT LANGKAT

- Redaksi

Rabu, 21 Agustus 2024 - 00:58 WIB

40147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Langkat Teropong Barat | Dalam rangka memperingati Detik – detik Proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, tahun 2024, Pemerintah Kecamatan Selesai bersama unsur Muspika melaksanakan upacara bendera yang bertempat di lapangan Idris Yunus pada Sabtu, (17/8/2024)

Pada upacara detik-detik Proklamasi HUT RI ke -79 ini, Camat Selesai bertindak sebagai Pembina Upacara. Sementara itu Pemimpin Upacara dipercayakan kepada Perwakilan Koramil 02 Selesai

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Sambutannya Camat Selesai Yanes Pramanta Sitepu S.S.T.P menyampaikan perlu kita sadari bahwa kemerdekaan bangsa ini bukan karena hadiah akan tetapi merupakan proses panjang yang ditebus dengan tetesan keringat dan air mata,akan tetapi tetesan airmata para pejuang dan dengan gagah berani untuk kebaikan kita generasi pengisi kemerdekaan oleh karenanya rasa terima kasih dan disertai doa,

Pantas kita sampaikan veteran Republik Indonesia pejuang bangsa ketika mereka masih ada ataupun sudah meninggal kita menuju sang pencipta khalik Allah SWT, pengorbanan mereka semoga pengorbanan mereka ditempatkan sisi Tuhan yang Maha Esa, teriring doa kita sampai

Baca Juga :  Dua Kali Setahun Polres Langkat Laksanakan Test Kesamaptaan Jasmani

Lanjutnya, pendiri bangsa Republik Indonesia Ir Sukarno/M. Hatta yang telah memproklamirkan kemerdekaan Republik Indonesia, dengan proses panjang menjalin persatuan dan kesatuan gambaran untuk kita mencapai keinginan harus lah dengan musyawarah dan mufakat dan tidak memaksakan diri, saling hormati menghormati sesama manusia dengan mengambil keputusan bersama, tahun ini ada “dua momentum istimewa”, pertama pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional ke 21 yang di adakan di Aceh- Sumatera Utara Tahun 2024 dan kedua pemilihan kepala daerah, Gubernur dan Wakil Gubernur dan Bupati dan Wakil Bupati secara serentak tahun 2024.

Camat Selesai menghimbau kepada seluruh masyarakat Kecamatan Selesai dalam pemilihan Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah) walaupun pilihan kita berbeda, persatuan dan kesatuan tetap terjaga, jangan pecah belah kita harus bersatu damai untuk memajukan Kabupaten Langkat ini, yang bumi religius, bermartabat.

Baca Juga :  Kades Purwobinangun Rismawati Bru Keliat Merealisasikan Pengerasan Jalan Dengan Bomax

,Sejalan dengan tema Hari Kemerdekaan RI ke -79 tahun ini “Nusantara Baru, Indonesia Maju”. Maka itu harus jadi inspirasi bagi kita semua bahwa untuk memperjuangkan bangsa ini, harus terus bergerak maju pencanangan Ibu Kota Nusantara sebagai ibukota baru menjadi doa dan harapan agar kelak Indonesia dapat sejajar dengan negara-negara maju di dunia. Jadi sebagai motivasi untuk kita bersama masyarakat Kabupaten Langkat bergandengan tangan, bekerja keras, pantang menyerah, lebih maju, sejahtera untuk bangsa ini

Hadir dalam acara tersebut Unsur Kecamatan Selesai , Polsek Selesai, Koramil 02 , Kades Sekecamatan,SMA Negeri 1,SMP Negeri 1, perwakilan SD Sekecmatan tokoh adat tokoh pemuda serta masyarakat lainnya

Pewarta (lf)

Berita Terkait

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat
Panitia Bela Negara FKPPI Langkat Bersama Masyarakat Desa Padang Brahrang Ucapkan Selamat Milad Ke 42 Tahun Ketua Bambang
Ridwan Ginting Terpilih Menjadi Ketua Badan Bela Negara FKPPI Langkat Ini Harapan Di Pilkada Damai 2024
Peringatan Hari Santri Nasional 2024 Pj Bupati Langkat Sebut Santri Pilar Utama Bangsa
8 Fraksi Di DPRD Langkat Terbentuk
Patroli KRYD Polsek Gebang Wujudkan Kondusifitas Kamtibmas
MIN 4 Langkat Adakan Bimtek Kurikulum Merdeka Tahun 2024
Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Perkuat Kolaborasi Dengan KAHMI Untuk Pengentasan Stunting Kabupaten Langkat

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 01:45 WIB

70 Anggota Kelompok Tani,  Sumber Rejo Siap Dukung Zahir & Aslam

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB