Terkait Permohonan Dirjen ESDM, Ini Kata Presiden INSIMA Jambi

TB JAMBI

- Redaksi

Senin, 29 Januari 2024 - 22:36 WIB

40130 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Mahasiswa Institut Agama Islam Maarif, Pahrun Nazir. (Foto: dok. Pribadi).

Presiden Mahasiswa Institut Agama Islam Maarif, Pahrun Nazir. (Foto: dok. Pribadi).

JAMBI, teropongbarat.co – Dirjen Mineral dan Batubara Kementrian Energi, Sumber Daya Mineral (ESDM) menyurati Gubernur Jambi perihal Permohonan Pendukungan Pengangkutan Batubara di Provinsi Jambi.

Dalam surat nomor T-169/MB.05/DJB.B/2024 tertanggal 25 Januari 2024 tersebut Dirjen ESDM mengusulkan:

1. Untuk dapat mempertimbangkan kembali pembukaan pengangkutan batu bara baik jalur sungai dan darat bagi pemilik tambang yang jauh atau tidak berada di lintasan sungai berdasarkan skema manajemen rekayasa lalu lintas yang tepat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. Bila dalam pelaksanaannya ditemukan pelanggaran maka Gubernur Jambi dapat mengevaluasi kembali pengoperasian angkutan batu bara.

Menanggapi hal tersebut, Pasrun Nazir Selaku Presiden Mahasiswa Institut Agama Islam Maarif (INSIMA) Jambi meminta kepada Gubernur Jambi untuk tidak mengabulkan permohonan dan usulan Dirjen ESDM tersebut.

Baca Juga :  Wakapolres Sumbawa Barat bersama Forkopimda Gelar Car Free Day di Rangkaikan Dengan Pasar Keuangan Rakyat dan Business Matching UMKM 2023

“Saya selaku Presiden Mahasiswa INSIMA Jambi, meminta kepada Bapak Gubernur Jambi Al Haris untuk tidak mengabulkan apa yang menjadi permohonan dan usulan Dirjen ESDM tersebut. Menurut kami, apa yang menjadi keputusan Gubernur saat ini untuk menghentikan aktifitas Batubara di Jambi untuk menggunakan jalan nasional sudah sangat tepat dan benar, kami mendukung penuh keputusan tersebut,” ujar Pahrun Nazir

Selain itu Presma INSIMA tersebut mendukung kebijakan yang telah dikeluarkan oleh Gubernur Jambi.

“Kami dari mahasiswa INSIMA Jambi sangat mendukung kebijakan yang diambil oleh Bapak Gubernur Jambi, untuk melarang operasional angkutan batubara melintasi sepanjang jalan Nasional khususnya kawasan Mendalo. Perlu diketahui, Jalan Lintas Muara Bulian, Mendalo Darat, kerap dilewati mahasiswa serta masyarakat karena ada dua universitas besar di kawasan itu,” lanjut Pahrun Nazir

Baca Juga :  Optimalisasi Penggunaan Jalur Sungai, Al Haris: Jalur Khusus Batubara Merupakan Komitmen Bersama

“Dalam hal ini kami berharap bahwa, kita semua dapat memahami kebijakan larangan truk batubara tersebut juga demi keselamatan dan kepentingan bersama. Saya pahami bahwa demonstrasi yang kalian lakukan juga dilandasi oleh kepedulian dan perjuangan untuk keadilan. Tetapi kita juga harus saling pengertian sangat penting untuk membangun persatuan dan keadilan. Mari kita jadikan semangat perjuangan ini sebagai pemersatu, bukan pemecah belah. Saya mengharapkan kita semua juga dapat memahami latar belakang dan tujuan baik dari kebijakan ini,” pungkas Pahrun Nazir.

Berita Terkait

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 01:23 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:42 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Berita Terbaru