Kapolres Bantaeng Hadiri Pemusnahan Barang bukti di Kejaksaan Negeri Bantaeng

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Rabu, 28 Februari 2024 - 21:46 WIB

40734 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.COM, – Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi SH, S.I.K, M.M menghadiri pemusnahan barang bukti (BB) yang disita dari 30 jenis perkara. Rabu (28/2/2024).

Pemusnahan BB yang berlangsung di kantor Kejari Bantaeng, Jalan Andi Mannapiang, Kelurahan Lembang, Kecamatan Bantaeng ini, dipimpin kepala Kejaksaan Negeri (Kajari), Satria Abdi SH, MH.

Rincian BB yang dimusnahkan adalah, narkotika jenis sabu-sabu 19.590 gram, bong 3 buah, obat-obatan 5.199 butir, kaleng 1 buah, sachet kosong 54, pipet 23 buah, pireks 8 buah, korek gas 9 buah, amplop 75 lembar, sendok sabu 10 buah.

 

 

 

BB lainnya yang dimusnahkan yaitu, besi 2 buah, busur/anak panah/ketapel 4 buah, ketapel 2 bilah, benang 6 buah, dompet 2 buah, badik 6 buah, baju 6 lembar, celana 5 lembar, flashdisk 3 buah, Sajam (samurai/parang/tombak) 2 buah, kotak 2 buah.

Dalam pemusnahan barang bukti, pihak kejaksaan melalukan melalui dua cara. Untuk BB jenis sabu dilarutkan lalu diblender. BB lainnya dipotong-potong kemudian dibakar.

Baca Juga :  Jadi Rutinitas Setiap Jum'at, Polres Bantaeng Bagikan 565 Paket Nasi Kotak

Kajari Bantaeng meminta peran serta masyarakat dalam kerangka menekan angka kriminal, terutama peredaran narkoba dengan cara melaporkan ke polisi.

Menurut Kajari, rata-rata 17 persen pengguna Lapas (Lembaga Permasyarakatan) merupakan narapidana penyalahgunaan narkoba.

Kegiatan ini dihadiri pimpinan instansi setempat, yakni, Ketua Pengadilan Negeri Demi Hadiantoro SH, MH, Kapolres AKBP E Jacky T Umbu Kaledi, SH, S.I.K, MM, Kepala Dinas Kesehatan dr Andi Ihsan M.Kes, Dirut RSUD Prof Anwar Makkatutu dr Sultan M.Kes. (Opick)

Berita Terkait

Kapolda Sulsel Pimpin Rapat Anev Siskamtibmas dan Operasi Mantap Praja Pallawa 2024-2025 Pilkada Serentak
Anak Didik TK Aisyiyah Cabang Bantaeng Kunjungi Polres Bantaeng, Ada apa ?
BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024
Hari Juang TNI AD, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Bazar dan Pameran UMKM dan Bakti Kesehatan
Pangdam XIV/Hsn Memimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2024 di Makodam
Dandim 1410 Bantaeng Jadi Inspektur Upacara Hari Juang TNI AD
Gratis, Perbakin Bantaeng Gelar Lomba Menembak Persiapan Pra Porda dan Porda 2025
Sambut Hari Juang TNI AD Kodim 1410 Bantaeng Kolaborasi Kemenag Gelar Pembersihan Musholla Daeng Toa

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 02:24 WIB

Rizky Hafizh Ajak Mahasiswa IAIN Takengon Kawal PEMIRA Dengan Jujur Dan Adil

Kamis, 12 September 2024 - 12:05 WIB

Mualem-Dek Fad Saksikan Langsung Pacu Kuda Takengon Bersama Puluhan Ribu Orang

Minggu, 8 September 2024 - 03:55 WIB

Akademi Gayo di Malaysia dan Dekan Fakultas Pertanian Universitas Gajah Putih Bahas “Kuliah ke Malaysia” yang Digelar World Gayonese Community

Kamis, 20 Juni 2024 - 22:11 WIB

Bantu Pelajar Gayo Kuliah ke Luar Negeri, Diaspora Gayo Dunia Gelar Bincang S-1 Biaya Mandiri dan Melalui Beasiswa ke Mesir

Selasa, 4 Juni 2024 - 15:41 WIB

Keturunan Reje Linge Dirikan Yayasan Pasak Reje Linge

Rabu, 8 Mei 2024 - 09:23 WIB

Mahasiswi Turki Asal Gayo Asifa Pinta Tiara Narsumi Bincang S-1 Biaya Mandiri ke Turki World Gayonese Community

Jumat, 8 Maret 2024 - 03:04 WIB

Senangnya wisata TK swasta IT Az-Zahra menangkap ikan di Balai Benih Ikan (BBI) Lukup Badak, Pegasing

Senin, 4 Maret 2024 - 00:34 WIB

Fikom Umuslim adakan Family Gathering di Aceh Tengah

Berita Terbaru