Perketat Pengamanan Objek Vital Samapta Polres Lombok Utara Berikan Pengamanan

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Kamis, 7 Maret 2024 - 10:12 WIB

4064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lombok Utara, NTB  Dalam upaya mewujudkan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, Samapta Polres Lombok Utara meningkatkan pengamanan pada objek vital, khususnya bank-bank di wilayah hukumnya.

 

IPTU I Gusti Made Suarjaya, Kasat Samapta Polres Lombok Utara, menekankan pentingnya kehadiran personel kepolisian di bank sebagai tempat berkumpul dan transaksi keuangan masyarakat.

 

“Dengan adanya pengamanan yang intensif, kami berharap dapat menciptakan rasa aman dan kondusif bagi masyarakat,” ujarnya mewakili Kapolres Lombok Utara, AKBP Didik Putra Kuncoro, S.I.K, M.Si, pada Rabu (6/3/2024).

 

Sebelum bertugas, personel Samapta mendapatkan arahan untuk melaksanakan pengamanan sesuai dengan standar operasional prosedur (SOP) dan mengutamakan keselamatan. Mereka juga diingatkan untuk menjalin hubungan baik dengan satpam bank dan masyarakat dengan cara yang ramah, sebagai upaya menciptakan situasi yang nyaman, aman, dan kondusif.

Baca Juga :  Polsek Tanjung Olah TKP Salah Seorang Warga Yang Diduga Gantung Diri Hingga Meninggal Dunia

 

“Kami berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, sehingga mereka merasa aman dengan kehadiran polisi,(sella melani putri)

Berita Terkait

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam
Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin
Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Berita Terbaru