Mapolres Pakpak Bharat : Gelar Apel Pasukan Operasi Keselamatan Toba

Imran Cibro

- Redaksi

Kamis, 14 Maret 2024 - 06:22 WIB

4065 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polres Pakpak Bharat melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Toba, Tahun 2024 dengan Thema ” Operasi Keselamatan Toba TA. 2024 dan Aksi Keselamatan di Jalan, di Lapangan Polres Pakpak Bharat, pada hari Rabu, 13/03/2024.

Wakapolres Pakpak Bharat Kompol Elisa Sibuea, S.Sos., mengatakan “Operasi Keselamatan Toba dilaksanakan Secara Serentak di Sumatera Utara, mulai 13 s/d 26 /03/2024. Tujuannya untuk meningkatkan Kepatuhan dan Disiplin Masyarakat dalam Berlalu Lintas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Operasi Keselamatan ini Menekankan Tindakan Premtif dan Preventif yang didukung oleh Penegakan Hukum (Gakkum) secara Persuasif serta Humanis. Adapun Sasaran Operasi adalah seluruh Elemen Masyarakat, tetapi difokuskan pada Kaum Milenial,” paparnya.

Baca Juga :  Kades dan Lurah Terkejut, Tes Urine Mendadak dari Satnarkoba Polres Bantaeng

Wakapolres Pakpak Bharat menjelaskan lagi, hal ini karena berdasarkan hasil Analisa dan Evaluasi (Anev) tahun 2023 yang lalu, Pelanggaran Lalu Lintas di Dominasi Kaum Milenial, termasuk juga angka Kecelakaan Lalu Lintas (Laka Lantas) banyak melibatkan Anak Muda, baik Pelajar maupun Mahasiswa.

Sementara itu, agar Suasana Aman dan Kondusif yang menjadi Ciri Khas dari Kabupaten Pakpak Bharat tetap terjaga sepanjang tahun 2024.
Terlebih, dalam Sebulan Penuh Umat Muslim melaksanakan Ibadah Puasa di Bulan Suci Ramadan 1445 Hijriah.

Baca Juga :  Asisten Pemerintahan Dan Kesejahteraan Muliyono Mewakili Pj Bupati Langkat Hadiri Safari Ramadhan PT LNK

“Saya berharap, Operasi Keselamatan Toba TA 2024 dan Pencanangan Aksi Keselamatan Jalan di Kabupaten Pakpak Bharat berlangsung Lancar, sehingga Ibadah Umat Muslim juga akan Lancar melakukan Ibadah, “tegas Wakapolres Pakpak Bharat (Kompol Elisa Sibuea). [•]

*Humas Polres Pakpak Bharat*

 

¢|Br0

Berita Terkait

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024
150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam
PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam
Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar
Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  
Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan
Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli
6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 01:23 WIB

Pendaftaran Turnament Mobile Legend Piala Zahir-Aslam Diperpanjang Hingga 31 Oktober 2024

Senin, 28 Oktober 2024 - 00:42 WIB

150 Warga Desa Aras Menyatakan Sikap Dukung Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Batu Bara Zahir & Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Berita Terbaru