Puluhan Calon Siswa Polri Antusias Ikuti Pemeriksaan Tinggi dan Berat di Polres Bantaeng

Taufik Akbar,SE

- Redaksi

Rabu, 24 April 2024 - 20:55 WIB

40135 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG TEROPONG BARAT.COM, – Sebagai bagian awal dalam proses rekruitmen anggota Polri, Polres Bantaeng hari ini, Rabu (24/4/2024) melaksanakan pemeriksaan administrasi (rikmin), pengukuran tinggi dan berat badan terhadap calon siswa (Casis) Akpol, Bintara dan Tamtama.

Hal tersebut dibenarkan, Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi SH, S.IK, MM melalui Kabag SDM Polres Bantaeng AKP Abdul Rahim R, S.Sos, M.H

“Benar, bahwa hari ini dilaksanakan, Rikmin Awal serta pengukuran tinggi dan berat badan ulang,” kata Kabag SDM

Para Casis tersebut sebelumnya telah diperiksa administrasinya dan disaksikan oleh pengawas internal maupun eksternal di Polres selaku Panbanrim dan dinyatakan memenuhi syarat.

Lebih lanjut AKP Abdul Rahim menyebut ada 69 orang yang di ukur tinggi dan berat badannya yang terdiri dari 66 pria 3 wanita.

Baca Juga :  Tindak Lanjut Bawaslu Bantaeng Terkait Laporan Dugaan Pelanggaran Netralitas Kepala Desa

Adapun tujuan kegiatan penerimaan anggota Polri Terpadu (Bintara dan Tamtama), Tahun 2024, ini untuk mencari bibit unggul dalam rangka pembangunan kekuatan SDM Polri pada umumnya dan penyediaan personel Perwira, Bintara dan Tamtama pada khususnya.

Proses rekruitmen ini dapat terlaksana dengan BETAH (Bersih Transparan Akuntabel dan Humanis), dan bagi putra-putri calon anggota Polri agar mempersiapkan diri baik fisik dan psikis, tandasnya. (Opick)

Berita Terkait

Polres Bantaeng Terjunkan 157 Personil Dalam Debat Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pengumuman Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pesan dan Support Pj. Bupati Bantaeng pada Pelantikan Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Fungsional
Ikuti Tahap Penilaian Interview, Pemkab Bantaeng Upayakan Peningkatan Nilai Indeks SPBE
Capai Nilai Indeks Pembangunan Statistik dengan Predikat Baik, Pemkab Bantaeng Raih Piagam Penghargaan
Melalui Show of Force, TNI Polri dan Satpol PP Siap Menjaga Situasi Kamtibmas Pilkada Serentak 2024
Pj. Bupati Bantaeng Terima Visitasi Pelaksanaan PPK Ormawa

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Berita Terbaru