Anggota Paskibra Kabupaten Pakpak Bharat Tahun 2024 Dikukuhkan

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Jumat, 16 Agustus 2024 - 21:17 WIB

4029 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.37(1)_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.37_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.36_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.36(1)_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.36(2)_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.35(1)_resize
WhatsApp Image 2024-08-15 at 20.28.35_resize

 

Teropong Barat.co | Wakil Bupati Pakpak Bharat, H Mutsyuhito Solin, Dr, M.Pd atas nama Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Kabupaten Pakpak Bharat Tahun Angkatan 2024 di Aula Balai Diklat BKPSDM Pakpak Bharat, desa Cikaok (15/08/2024).

Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, saya kukuhkan anak-anakku sekalian sebagai Anggota Pasukan Pengibar bendera Pusaka Tahun 2024, semoga amal bhakti semua mendapat ridho dari Tuhan Yang Maha Esa, dengan segenap Taufik dan Hidayah Nya, serta dengan Inayah Nya, ucap H Mutsyuhito Solin.

33 (tiga puluh tiga) Anggota Paskibraka Kabupaten Pakpak Bharat ini akan bertugas mengibarkan dan menurunkan Bendera Pusaka Sang Merah Putih pada momen Upacara Peringatan detik-detik Proklamasi tingkat Kabupaten Pakpak Bharat tahun 2024 di Lapangan Balai Diklat BKPSDM Pakpak Bharat lusa, 17 agustus 2024. Ke 33 orang Anggota Paskibraka ini dipilih dengan seleksi yang ketat dari seluruh SMA, MA, SMK, dan SMTK se Kabupaten Pakpak Bharat, serta telah mengikuti berbagai materi pelatihan Paskibraka sejak 06 agustus silam.

Upacara Pengukuhan Anggota Paskibraka ini, juga diisi dengan arahan dari segenap Forum Koordinasi Pimpinan Daerah yang hadir dalam acara ini, serta dialog antara Wakil Bupati dengan segenap Anggota Paskibraka. Dikesempatan ini Wakil Bupati berpesan, agar segenap Anggota Paskibraka bisa mengamalkan ilmu yang didapat selama pelatihan Paskibraka ini.

Baca Juga :  Kadis PMDP2A Pakpak Bharat Diduga menelantarkan Guru Paud, Tidak Bayarkan Insentif Guru Paud Tahun 2023-2024

Kalian semua telah dilatih dengan sangat baik, dibekali dengan banyak ilmu yang berguna, baik itu pelatihan fisik, mental maupun wawasan kebangsaan. Ilmu dan pengalaman yang kamu peroleh dari sini, bagikan kepada teman-temanmu di sekolahmu masing-masing, jadikan bekal bagi menggapai cita-citamu kelak, semoga tugasmu mengibarkan Bendera Pusaka dihari 17 Agustus lusa bisa berjalan dengan baik dan lancar, ucap Wakil Bupati dalam arahannya.

 

( Ujungmaster24 )

Berita Terkait

Gotong Royong Di Desa Perpulungen Ditinjau Dan Mendapat Bantuan Dari Pjs. Bupati
Kakan BPN Pakpak Bharat Melaporkan Progres Terbaru Program TPSL dan TORA
Dr. Naslindo Sirait Mengapresiasi Seluruh Anggota DPRD Pakpak Bharat
Anggota TNI Inisial Jetli Dilaporkan lakukan Penganiayaan Pada Warga Pakpak Bharat dan Ancam Tusuk Memakai Sangkur
Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat
Pedagang Di Pasar Tradisional Klohi Kota Salak Didominasi Dari Luar Pakpak Bharat
Pjs. Bupati : “Jangan Saling Lempar” Gunakan Satu Data Dalam Mengintervensi Stunting
Sosialisasi Peran Kejaksaan,.. Diberikannya DD Dan ADD Bertujuan Untuk “Menghapus Kemiskinan Di Desa”.

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB