Kawasan Objek Wisata Air Terjun Lae Mbilulu Punya Cerita Menjelang HUT RI Ke-79

TEROPONG BARAT

- Redaksi

Jumat, 16 Agustus 2024 - 21:23 WIB

4027 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WhatsApp Image 2024-08-16 at 16.12.22(1)_resize
WhatsApp Image 2024-08-16 at 16.12.23(1)_resize
WhatsApp Image 2024-08-16 at 16.12.23_resize
WhatsApp Image 2024-08-16 at 16.12.22_resize

 

Teropong Barat.co/Lae Mbilulu, sebuah air terjun kembar setinggi hampir empat puluh meter di Desa Prongil Julu, Kecamatan Tinada, Pakpak Bharat. Air terjun yang menakjubkan dengan deburan air bergemuruh membelah bebatuan, ditengah hutan yang asri, sejuk dan damai.
Hari ini kami kembali ke tempat ini, melihat langsung “Kirab Merah Putih dan Panggung Seni” yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Salak dan SMP Negeri Satu Atap Tinada, bekerja sama dengan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Pakpak Bharat dalam rangka Memeriahkan Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke 79 tahun 2024.

Baca Juga :  Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat

Ratusan pelajar dari dua sekolah ini mengikuti kegiatan ini, berbaris rapi dengan bendera ditangan, berjalan menuju pusat air terjun lae mbilulu. Sebuah bendera sepanjang tiga puluh meter dibentangkan oleh puluhan pelajar di landscape air terjun, menyanyikan lagu Indonesia raya, mengibarkan Bendera Merah Putih, serta berdoa Bersama mengenang perjuangan para pahlawan kemerdekaan Republik Indonesia.
Senang sekali ikut berkontribusi mempromosikan pariwisata Pakpak Bharat, utamanya dalam momentum Hari Merdeka ini. Hal ini juga sebagai sarana edukasi bagi anak-anak, bahwa Pakpak Bharat juga punya tempat wisata yang tidak kalah keren dari Daerah lain.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Semoga kegiatan serupa berkelanjutan, melibatkan seluruh masyarakat khususnya generasi pengganti yang melanjutkan estafet pembangunan nanti, ucap Kepala SMA Negeri 1 Salak, Nurlaila Solin, S.Pd.
Kirab Bendera ini, juga diisi dengan Pentas Seni SMA Negeri 1 Salak, diantaranya tari kreasi, silat, story telling, music tradisional, serta musikalisasi puisi yang dikemas dengan tampilan seni bernilai tinggi.
Plt. Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Pakpak Bharat, Maranatha M. Padang Bth, S.Pd, M.Si berharap, kegiatan Kirab Bendera ini bisa menjadi agenda tetap sebagai ajang promosi pariwisata Pakpak Bharat, serta diharapkan dapat membawa dampak positif bagi perekonomian masyarakat di sekitar objek wisata.

Baca Juga :  Kapoldasu : Akan Mencari Jalan Terbaik Agar Putra Putri Pakpak Bharat Lebih Banyak Diterima Menjadi Polisi

Dan semoga perayaan HUT RI ini tidak hanya memperkuat jiwa nasinalisme, tetapi juga dapat membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, ucap Maranatha Padang.

 

( Ujungmaster24 )

Berita Terkait

Gotong Royong Di Desa Perpulungen Ditinjau Dan Mendapat Bantuan Dari Pjs. Bupati
Kakan BPN Pakpak Bharat Melaporkan Progres Terbaru Program TPSL dan TORA
Dr. Naslindo Sirait Mengapresiasi Seluruh Anggota DPRD Pakpak Bharat
Anggota TNI Inisial Jetli Dilaporkan lakukan Penganiayaan Pada Warga Pakpak Bharat dan Ancam Tusuk Memakai Sangkur
Setuju Atau Tidak Masyarakat Pakpak Bharat, Pemimpinnya Koalisi Dengan Parpol Vs Koalisi Dengan Kehendak Masyarakat
Pedagang Di Pasar Tradisional Klohi Kota Salak Didominasi Dari Luar Pakpak Bharat
Pjs. Bupati : “Jangan Saling Lempar” Gunakan Satu Data Dalam Mengintervensi Stunting
Sosialisasi Peran Kejaksaan,.. Diberikannya DD Dan ADD Bertujuan Untuk “Menghapus Kemiskinan Di Desa”.

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:02 WIB

PDIP Batu Bara Rakercabsus Pemantapan Pemenangan Edy-Hasan dan Zahir-Aslam

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:37 WIB

Cagubsu/Wagubsu Edy – Hasan dan Cabup/Cawabup Batu Bara Zahir – Aslam Peragakan Cara Mencoblos yang Benar

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:30 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman: Dialog Kerukunan Antar Umat Beragama Sangat Pentin

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB