Kapolres Batu Bara Bersama Tim Gowes Club Kamtibmas, Silaturahmi ke Tokoh Pemuda Malik di Caffe Vave

Rahmat Hidayat

- Redaksi

Minggu, 18 Agustus 2024 - 15:29 WIB

40272 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Tim Gowes Club Polres Batu Bara yang dipimpin langsung oleh Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H.,S.I.K Olahraga Sepeda Santai dengan Rute jelajahi wilayah Perkebunan TIU – Simpang Dolok – Desa Pahang – Simpang Tiga Labuhan Ruku – Nibung Hangus dan Sei Balai serta Tanjung Tiram, di Jl. Imam Bonjol Dusun I Desa Kampung Lalang Kecamatan Tanjung Tiram.

Menurut Kapolres Batu Bara Gowes Club dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilkum Polsek Labuhan Ruku. Minggu 19 Agustus 2024 sekira pukul 06.00 Wib.

Baca Juga :  IPTU JASMAR SITINJAK Selaku Pawas Pimpin apel Malam dan laksanakan Patroli Dialogis di Wilayah hukum Polres Batubara

Turut hadir Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, S.H.,S.I.K – Kepala Kajari Batu Bara Dicky Oktavia, S.H.,M.H – Tokoh Pemuda Tanjung Tiram Talawi Malik – Waka Polres Batu Bara Kompol Imam Alryuddin, S.H.,M.H – Kasat Intelkam Polres Batu Bara dan Kapolsek Labuhan Ruku.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tim Gowes Club Polres Batu Bara sekira pukul 06.00 Wib Personil melaksanakan Stretching di Halaman Mako Polres Batu Bara.

Baca Juga :  Program Baharkam Polri, Sat Samapta Polres Batubara Pelatihan E Samapta

Kapolres Batu Bara bersama Kajari Batu Bara, Kasat Intelkam Polres Batu Bara ber Silaturahmi Kamtibmas dengan tokoh Pemuda Malik berdialog santai dan dilanjutkan dengan sarapan pagi bersama.

Laporan Kasie Humas Polres Batu Bara AKP AH. Sagala sekira pukul 10.00 Wib, kegiatan Gowes Club Polres Batu Bara selesai dilaksanakan, selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman dan baik, tutupnya.

Editor Sella Melani Putri

 

Berita Terkait

Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar
BRC Sukses Selenggarakan Event Butta Toa Run Tahun 2024
Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural
1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!
Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya
Gubernur Al Haris: OJK Mitra Penting dalam Penguatan Ekonomi Jambi
Dugaan Penyalahgunaan Kartu PKH di Desa Robatal Oleh Oknum Tertentu, Menjadi Polemik di Masyarakat 
SPKT Polres Bantaeng Raih Predikat Pertama Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 22:12 WIB

Didakus Dorling (DD), terpilih sebagai Mandataris RUA/ Formatur Tunggal/ Ketua Presidium Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Makassar

Senin, 16 Desember 2024 - 01:54 WIB

Satgas Yonkav 12/BC Amankan Satu Orang PMI Non Prosedural

Minggu, 15 Desember 2024 - 15:23 WIB

1000 Massa Akan Unjuk Rasa di Pelindo III, Tuntut Realisasi Pembayaran Lahan !!

Minggu, 15 Desember 2024 - 13:54 WIB

Hari Juang TNI AD, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Bazar dan Pameran UMKM dan Bakti Kesehatan

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:14 WIB

Pangdam XIV/Hsn Memimpin Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2024 di Makodam

Minggu, 15 Desember 2024 - 11:01 WIB

Dandim 1410 Bantaeng Jadi Inspektur Upacara Hari Juang TNI AD

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:31 WIB

Gratis, Perbakin Bantaeng Gelar Lomba Menembak Persiapan Pra Porda dan Porda 2025

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:12 WIB

Dugaan Kepala Desa Lalang Melakukan Korupsi Adalah Tidak Benar Ini Klarifikasi Kuasa Hukumnya

Berita Terbaru

BIREUEN

Diikuti puluhan Stand, Pameran Fikom Fest Umuslim Meriah

Selasa, 17 Des 2024 - 01:59 WIB