Update Pilkada Sumut: Calon Gubernur Bobby Nasution Nomor Urut 1

Benison Daeli

- Redaksi

Selasa, 24 September 2024 - 08:56 WIB

4049 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

teropongbarat.com, – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut menggelar Rapat Pleno terbuka Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Sumatera Utara dalam Pemilihan Tahun 2024 di Grand Mercure, Jalan Perintis Kemerdekaan Medan, Senin malam (23/9/2024).

Dalam rapat pleno, pasangan calon gubernur Bobby Nasution-Surya ditetapkan mendapatkan nomor urut 1. Edy Rahmayadi dan Hasan Sagala mendapatkan nomor urut 2 pada Pilkada serentak 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Peserta nomor urut calon gubernur ditetapkan keputusan KPU Sumut. Sudah ditetapkan Bobby-Surya nomor 1, Edy Rahmayadi-Hasan nomor urut 2,” kata Ketua KPU Sumut Agus Arifin

Edy Rahmayadi mengaku tidak mempermasalahkan nomor urut yang akan diundi KPU Sumut.

Baca Juga :  Pemkab Nias Barat menggelar Rapat Koordinasi yang dipimpin oleh Plt. Bupati Nias Barat

Baginya nomor 1 atau nomor 2 tidak begitu penting dalam mengikuti kontestasi Pemilihan Gubernur Sumatera Utara.

“Gak ada harapan mau nomor urut 1 atau nomor urut 2. Yang paling penting kontestasi ini demokratis,” katanya.

Ditanya soal kontestasi dengan Bobby Nasution yang notabene menyandang status menantu Presiden JOKO Widodo (Jokowi), Edy Rahmayadi mengaku siap.

Dia tak gentar hadapi calon ‘Istana’ dan percaya ada hukum dan demokrasi yang harus dikedepankan dalam Pilkada Serentak 2024.

“Kenapa rupanya kalau Bobby Nasution keluarga istana? Saya pun keluarga Istana, Istana Maimon. Kan saya orang Medan,” katanya

Mendapatkan nomor 2, tim pendukung Edy Rahmayadi meneriakkan yel-yel lanjutkan.

Kode lanjutkan sebagai bentuk dukungan agar Edy Rahmayadi berstatus petahana melanjutkan kepemimpinan Gubernur Sumut

Baca Juga :  PELAKSANAAN KONSULTASI PUBLIK RANCANGAN AWAL RKPD NIAS BARAT TAHUN 2025

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara telah menggelar rapat pleno rekapitulasi dan penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Provinsi Sumatera Utara.

Hasil rapat disampaikan langsung Ketua KPU Sumut Agus Arifin melalui Komisioner KPU Sumut, Robby Effendi Hutagalung, Selasa dinihari (24/9/2024)

Hasil rapat pleno DPT secara resmi diketahui berjumlah 10.771.496 pemilih dari total 33 kabupaten dan kota di provinsi Sumatera Utara.

Angkat itu hasil rekapitulasi di 455 kecamatan, berasal 6110 desa/kelurahan.

“Hasil rapat pleno DPT Provinsi Sumut baru selesai jelang tengah malam, jumlah tetapnya 10.771.496 dari 33 Kabupaten dan Kota di Provinsi Sumatera Utara,” kata Robby Effendi Hutagalung

Berita Terkait

Penetapan P-APBD Nias Barat Memangkas Anggaran 1,9 Milliar
Plt. Bupati Nias Barat, Menerima Audiensi Guru Honorer Daerah
Pemkab Nias Barat menggelar Rapat Koordinasi yang dipimpin oleh Plt. Bupati Nias Barat
Firman Jaya Daeli pada Forum Dialog “Jalan Politik, Hukum, dan Kebudayaan Menuju Kalteng Berkeadilan”
Plt. Bupati Nias Barat “Kami harus bergerak cepat memperbaiki yang telah rusak parah”
FIRMAN JAYA DAELI Pada Seminar Nasional “Penegakan Konstitusi dan Penguatan Demokrasi”
Paslon EZOKHI Dapat Nomor Urut 1 di Pilkada Kabupaten Nias Barat
Wabup Apresiasi Penetapan KPU, Walau Bupati Khenoki Sempat Tolak Pemunduran Diri Sekda

Berita Terkait

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:38 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426 Takalar Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air  

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:29 WIB

Menjelang Pilkada Serentak Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Rutin Komsos Dengan Warga Binaan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 00:57 WIB

Calon Wakil Bupati Batu Bara Aslam Rayuda, Ikut Kaji Makrifat, Bersilaturahmi Dengan Ustad Ahmad Kai dan Ustad Zulkifli

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 23:43 WIB

6 Ranting PP Air Putih Deklarasi Menangkan Paslon Bupati Zahir-Aslam

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Bawaslu Sumut Adakan Focus Grub Discussion Pengawasan Partisipasi Pemilihan Serentak 2024 Ini Saran Aktivis Langkat

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:21 WIB

Kembali Jabat Ketua MABMI Batu Bara, Syafi’i Nyatakan Siap Menangkan Zahir-Aslam dan Edy-Hasan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:38 WIB

Kepala Dusun Desa BanyuUrip Mencoba Intervensi Wartawan Terkait Kasus Pemerkosaan Yang Sedang Viral

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 01:45 WIB

70 Anggota Kelompok Tani,  Sumber Rejo Siap Dukung Zahir & Aslam

Berita Terbaru

GAYO LUES

Menyala! Warga Kampung Badak Nyatakan Sikap Dukung GAESSS

Minggu, 27 Okt 2024 - 14:58 WIB