Bupati Nias Barat tandatangani KSO bersama Dirut Perumda Tirtanadi

Benison Daeli

- Redaksi

Selasa, 25 Juli 2023 - 19:29 WIB

40697 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teropong Barat.co, Nias Barat Bupati Nias Barat, Khenoki Waruwu, menandatangani Kerjasama Operasional (KSO) dengan Direktur Utama (Dirut) Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirtanadi, Kabir Bedi, yang dilaksanakan di Medan, Selasa (26/07/2023).

Bupati Nias Barat, Khenoki Waruwu menjelaskan bahwa penandatanganan KSO merupakan tindaklanjut dari MoU (Memorandum of Understanding) yang telah ditandangani sebelumnya bersama dan dilaksanakan setelah ada persetujuan DPRD Kabupaten Nias Barat.

Selanjutnya pada tahun ini, Pemerintah Kabupaten Nias Barat telah menyediakan anggaran 3 Miliar rupiah untuk memulai pembangunan instalasi jaringan dan diharapkan air bersih tersedia di Ibu Kota Kabupaten Nias Barat, utamanya di Kantor-kantor pemerintah dan warga sekitar yang terjangkau dengan anggaran yang ada.

“Tahun depan akan diteruskan lagi pembangunan jaringan lebih luas kepada masyarakat luas, karena ini harus dilakukan bertahap,” jelas Bupati Khenoki Waruwu.

Bupati juga menjelaskan bahwa kerjasama dengan Perumda Tirtanadi ini merupakan implementasi salah satu program unggulan Pemkab Nias Barat berdasarkan visi dan misi pemerintah Kabupaten Nias Barat yang tertuang dalam RPJMD Kabupaten Nias Barat (2021-2026).

Terkait MoU tersebut, Kadis PUTR Yusuf Nache menjelaskan juga bahwa tim sudah turun untuk mempersiapkan DED dan dinilai layak untuk pembangunan jaringan air bersih, selanjutnya bulan Agustus ini dimulai pembangunan jaringan.

Baca Juga :  Latihan Sanggar persiapan menuju Istana pada HUT KEMRI 78

“Dari anggaran 3 miliar tahun ini, direncanakan pembangunan jaringan awal dapat rampung, sementara pihak PDAM Tirtanadi menyediakan Water Treatment Plant atau Instalasi Pengolahan Air (IPA) adalah sistem atau sarana yang berfungsi untuk mengolah air dari kualitas air baku (influent) terkontaminasi untuk mendapatkan perawatan kualitas air yang diinginkan sesuai standar mutu atau siap untuk di konsumsi,” jelasnya. (bd)

Berita Terkait

Penetapan P-APBD Nias Barat Memangkas Anggaran 1,9 Milliar
Plt. Bupati Nias Barat, Menerima Audiensi Guru Honorer Daerah
Pemkab Nias Barat menggelar Rapat Koordinasi yang dipimpin oleh Plt. Bupati Nias Barat
Firman Jaya Daeli pada Forum Dialog “Jalan Politik, Hukum, dan Kebudayaan Menuju Kalteng Berkeadilan”
Plt. Bupati Nias Barat “Kami harus bergerak cepat memperbaiki yang telah rusak parah”
FIRMAN JAYA DAELI Pada Seminar Nasional “Penegakan Konstitusi dan Penguatan Demokrasi”
Paslon EZOKHI Dapat Nomor Urut 1 di Pilkada Kabupaten Nias Barat
Update Pilkada Sumut: Calon Gubernur Bobby Nasution Nomor Urut 1

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Relawan Muda GaesssTeken Nota Kesepakatan Dengan Pasangan Said Sani – Saini.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:30 WIB

Bati Tuud Koramil 08/ Blangpegayon Pimpin Jum’at Bersih Dalam Hal Karya Bhakti Di Desa Cinta Maju

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:21 WIB

Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pelaksanaan Apel Siaga 1 Dalam Rangka Mengantisipasi Bangsit Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 02:28 WIB

Sampaikan LKPJ Triwulan I, Berikut Capaian Pemerintah Kabupaten Gayo Lues

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:53 WIB

Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Pendampingan Peyaluran (BLT)Dana Desa di Desa Binaanya

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:26 WIB

Kampung Badak Menyala ! Dukungan Untuk Said Sani-Saini Maju Menuju Pilkada 2024 Terus Mengalir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 19:20 WIB

Nilam Solusi Terbaik Penuntasan Kemiskinan di Gayo Lues, Jokowi Dorong Kopi Gayo dan Nilam Jadi Produk Unggulan Aceh

Rabu, 16 Oktober 2024 - 02:18 WIB

Calon Gubernur Aceh Bustami Hamzah-Fadhil Rahmi, Gandeng “Said Sani-Saini” di Pilkada 2024

Berita Terbaru