Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Pinggir Jalan

Kaperwil Sulsel

- Redaksi

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:12 WIB

4062 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – teropongbarat.com | Dalam rangka mencegah terjadinya banjir dan pencegahan penyebaran wabah penyakit, Personel Koramil 1426-06/Mapsu Kodim 1426/Takalar mengajak warga melaksanakan kerja bakti pembersihan saluran air dan pinggir jalan di Lingkungan Bantilang Kelurahan Takalar Kecamatan Mappakasunggu Kabupaten Takalar. Rabu, 12/03/2025.

Dalam pelaksanaan kegiatan kerja bakti tersebut dipimpin langsung oleh Serma Ansarullah Bati Tuud Koramil 1426-06/Mapsu yang turut melibatkan perangkat Lurah dan komponen masyarakat Kelurahan Takalar.

Baca Juga :  Samiun Jabat : Menanggapi Statement Anggota Fraksi Hanura, "Dia Tidak Memahami Tatib DPR

Menurut Bati Tuud, kegiatan kerja bakti merupakan wujud kepedulian Koramil yang selalu menjadi penggerak masyarakat dalam mewujudkan kebersihan lingkungan agar bisa mencegah banjir dan penyebaran wabah penyakit khususnya demam berdarah, “ungkapnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sangat nampak terlihat di lokasi kegiatan para personel Koramil bersama warga bahu membahu melaksanakan pembersihan sampah dan rumput liar yang menyumbat saluran air serta merusak pemandangan.

Baca Juga :  Sat Polair Polres Loteng Himbau Para Nelayan Untuk Tidak Gunakan Bom Ikan Saat Melaut

Selain kami membersihkan sampah, lumpur dan rumput liar di selokan ini, kami juga merapihkan pohon pohon yang berada di kanan kiri selokan agar terlihat rapih dan bersih.

“Mudah mudah dengan adanya kegiatan kerja bakti ini, bisa memberikan manfaat kepada warga, khususnya dapat mencegah terjadinya banjir saat musim penghujan serta mencegah penyakit demam berdarah akibat penyebaran jentik nyamuk yang hidup di air tergenang, “pungkasnya. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Kejaksaan Negeri Bantaeng Memberikan Bantuan Hukum kepada BPJS Ketenagakerjaan
Sinergi TNI Bersama Rakyat, Babinsa Melakukan Karya Bakti Bantu Warga Bangun Rumah
Jelang Buka Puasa, Koramil 1426-04/Galut Bagi Takjil Kepada Para Pengguna Jalan 
Komandan Kodim 1410 Bantaeng Sholat Berjamaah Bersama Personel di Masjid Awan Saputra
Bulan Penuh Berkah, Kapolres Bantaeng AKBP Nur Prasetyantoro Bagikan Ratusan Takjil
Satuan Intelkam Polres Bantaeng Kolaborasi Dengan PC PMII Bantaeng Berbagi Takjil Ke Pengguna Jalan
Ratusan Petani Dari Desa Pantai Raja dan Bangun Sari, Kompak Usir dan Tahan Alat Berat Milik Hanafi Cs
Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Dampingi Warga Panen Jagung

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:01 WIB

Kejaksaan Negeri Bantaeng Memberikan Bantuan Hukum kepada BPJS Ketenagakerjaan

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:12 WIB

Sinergi TNI Bersama Rakyat, Babinsa Melakukan Karya Bakti Bantu Warga Bangun Rumah

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:12 WIB

Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Pinggir Jalan

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:31 WIB

Komandan Kodim 1410 Bantaeng Sholat Berjamaah Bersama Personel di Masjid Awan Saputra

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:19 WIB

Bulan Penuh Berkah, Kapolres Bantaeng AKBP Nur Prasetyantoro Bagikan Ratusan Takjil

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:16 WIB

Satuan Intelkam Polres Bantaeng Kolaborasi Dengan PC PMII Bantaeng Berbagi Takjil Ke Pengguna Jalan

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:39 WIB

Ratusan Petani Dari Desa Pantai Raja dan Bangun Sari, Kompak Usir dan Tahan Alat Berat Milik Hanafi Cs

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:45 WIB

Babinsa Koramil 1410-02/Eremerasa Dampingi Warga Panen Jagung

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Mar 2025 - 17:15 WIB

PAKPAK BHARAT

Antusias Dan Senang Siswa/i SMP N-1 Salak Mengikuti Pesantren Kilat

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:22 WIB